Kronologi Siswa SD di Sleman Terkena Mercon, Dilarikan ke Rumah Sakit dengan Luka Mengerikan

Korban merupakan siswa laki-laki kelas 4 SD berinisial RFA warga Jetis, Caturharjo, Sleman.

Muhammad Ilham Baktora | Hiskia Andika Weadcaksana
Minggu, 16 Maret 2025 | 19:31 WIB
Kronologi Siswa SD di Sleman Terkena Mercon, Dilarikan ke Rumah Sakit dengan Luka Mengerikan
Ilustrasi petasan. (Pixabay)

Disampaikan Salamun, saat ini polisi tengah melakukan penyelidikan lebih lanjut terkait hal tersebut.

Mulai dari mendatangi TKP dan meminta keterangan saksi-saksi

Pihaknya turut melakukan lidik terhadap sumber obat bahan peledak petasan tersebut.

Dalam kesempatan ini, Salamun mengimbau kepada masyarakat untuk tidak bermain petasan atau mercon.

Baca Juga:Diduga Kehilangan Konsentrasi, Pemotor Tewas Tabrak Truk di Jalan Solo

"Kita berkoordinasi dengan lembaga pemerintahan kalurahan dan tokoh masyarakat untuk imbauan tidak bermain petasan. Termasuk meningkatkan patroli ke tempat-tempat yang dimungkinan untuk membunyikan petasan," ungkapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak