"Pokoknya, Bu, pindah aja. Bukan pemerintah. Anak saya sendiri. Tapi kalau pemerintah mau ngasih ya mau. Di mana aja mau. Gitu," ujar Pailah.
Saat Suara.com datang ke rumahnya, terlihat barang-barang seperti televisi, kulkas, bantal, kasur, dan pakaian masih menumpuk di ruang tamu dan beberapa ruang lain.
Kondisi yang sama juga terlihat di beberapa rumah sekitar. Hanya satu rumah yang kini telah dikosongkan.
Hingga berita ini ditulis, BPBD Bantul maupun DIY belum memastikan kemungkinan dilakukannya relokasi warga. Dua KK diungsikan, sementara yang lain mengungsi mandiri.
Baca Juga: Kasus Pembajakan Mobil Tangki BBM ke Kantor Jokowi Bertambah Jadi 10 Orang
Kepala Bidang Logistik dan Kedaruratan BPBD Bantul Irawan mengatakan masih perlu kajian untuk menetapkan radius aman atau tidak aman untuk warga sekitar dan perlunya dilakukan relokasi total.
Sementara, Sekretaris Daerah (Sekda) DIY Gatot Saptadi mengatakan relokasi warga perlu dipertimbangkan.
"Kalau permintaan dari mereka belum ada. Tapi kalau melihat kondisi seperti itu mungkin ke depan perlu pertimbangan untuk dilakukan," ujar dia.
Kontributor : Sri Handayani
Baca Juga: Kisah Tragis 13 Orang Gotong Tandu Warga Miskin yang Sakit buat Berobat
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 HP Murah RAM 12 GB dan Memori 256 GB Terbaik Mei 2025
- Yamaha Scorpio Z Terlahir Kembali: Harga Mulai Rp30 Juta, Mesin Seirit Supra X 125
- Dirumorkan Jadi WNI, Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp596 M Dibajak Belanda
- 5 Rekomendasi Sunscreen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Tetap Sehat dan Terlindungi
- Pengamat Bola Internasional Blak-blakan Kualitas Mees Hilgers di Belanda: Bek Bagus tapi Dia...
Pilihan
-
Kakang Rudianto dan Malik Risaldi Cetak Sejarah di Hadapan Bruno Fernandes
-
Mees Hilgers Lempar Senyum Kawanua Saat Tiba di TC Timnas Indonesia
-
Google News Showcase Resmi Hadir di Indonesia
-
9 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan Layar AMOLED Terbaik Mei 2025, Terang di Bawah Terik Matahari
-
Ray Dalio Diisukan Mundur dari Danantara, Ekonom Bocorkan Ada Masalah Serius
Terkini
-
DANA Kaget Cuma Sekali Klik Langsung Dapat Uang? Ini Cara Gampang Klaimnya
-
Deadline Usai, Warga Tegal Lempuyangan Yogyakarta Bertahan Sampai Keraton Turun Tangan
-
DANA Kaget Hari Ini, Tips & Link Klaim Biar Enggak Kehabisan
-
Tak Langsung Tahan Christiano usai Kecelakaan di Jalan Palagan, Polisi Bilang Begini
-
Kebijakan Kemenkes Dinilai Kontroversial, Keselamatan Pasien bakal Terancam