SuaraJogja.id - Sebuah utas tentang pengalaman horor empat perempuan asal Surabaya yang berlibur ke Yogyakarta viral di Twitter.
Utas tersebut diunggah kali pertama ke Twitter oleh akun @choc0piie. Namun, seluruh cerita yang ia bagikan berasal dari tangkapan layar Instagram stories akun @yushicus.
Yusi, pemilik akun @yushicus, menceritakan, ia dan tiga temannya -- Vivi, Sotya, dan Tiwi -- berlibur ke Jogja pada pertengahan Oktober.
Pada karcis kereta yang ia potret, diketahui Yusi dan tiga temannya tiba di stasiun Yogyakarta pada Sabtu (12/10/2019) tepat pukul 00.00 WIB.
Baca Juga: Duet Joko Anwar - Kimo Stamboel Bikin Zara JKT48 Mau Main Film Horor
Keberangkatan mereka dari Surabaya mengalami kendala hingga Yusi sempat pasrah, tetapi akhirnya liburan tetap berjalan.
Setibanya di Jogja pada Sabtu dini hari, Yusi dkk menuju ke apartemen tempat mereka menginap dengan taksi online.
"Sopirnya lumayan agak jutek dan banyak diamnya. Pejalanan ke apartemen sekitar 30 menit kali soalnya agak jauh dari stasiun," tulis Yusi.
Begitu sampai di tempat tujuan, Yusi mengaku tak melihat satu orang pun di sana, sekalipun di meja respsionis, sementara kunci kamar mereka dititipkan ke sekuriti.
Lalu keempatnya naik ke lantai sembilan, ke kamar yang sudah mereka pesan.
Baca Juga: Suguhi Konten Horor, Begini Cara Mortal Kombat 11 Sambut Halloween
"Sampai lantai 9 aku enggak tahu kenapa tiba-tiba pengin nengok ke arah salah satu kamar apartemen yang kebuka lebar, tapi enggak ada orang dan gelap banget, terus tiba-tiba ada sekelebatan gitu," kisah Yusi.
Berita Terkait
-
Rapat Dewan Jamu Indonesia DIY di Dinkes Kota Yogyakarta, Bahas Program dan Kontribusi ke Depan
-
Kisah Horor Ari Lasso, Diduga Berinteraksi dengan Makhluk Halus yang Menyerupai Kru
-
Drs. Heroe Poerwadi, MA
-
Singgih Raharjo, S. H., M. Ed
-
Ketua Gerindra DIY Bertemu Empat Mata dengan Cucu Sultan HB X, Jajaki untuk Pilkada Kota Jogja?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin