SuaraJogja.id - Lewat teknologi area traffic contro system yang terpasang di sejumlah titik wilayah, Dinas Perhubungan Daerah Istimewa Yogyakarta secara berkala mengunggah informasi lalu lintas melalui akun sosial media resmi mereka salah satunya lewat Twitter.
Namun unggahan Dishub DIY beberapa waktu lalu di akun Twitter resminya justru membuat sejumlah netizen gagal fokus.
Melalui akun @ATCS_DIY, beberapa waktu kemarin Dishub DIY mengunggah foto suasana lalu lintas di kawasan simpang Palbapang Bantul.
Dalam laporannya, suasana lalu lintas di kawasan tersebut terpantau ramai lancar.
Baca Juga: Polda DIY Curigai Penambangan Ilegal di Jogja Sudah Terorganisir
Namun, dari foto yang diunggah netizen justru fokus melihat satu bendera yang nongol di antara foto ruas jalan tersebut.
Bendera yang tertangkap kamera pantauan Dishub DIY itu terlihat memilik tiga warna yakni warna merah, putih serta hitam.
Netizen kemudian memberikan tanggapan kocak terkait penampakan bendera yang tak lumrah tersebut. Beberapa menyebut perempatan Palbapang Bantul mirip di luar negeri.
"Benderanya kok merah putih hitam, ini perempatan Syria, Irak atau Mesir min," tanya akun @titiknol_jogja.
"Itu di Maroko min?" tanya akun @rudi_styngr.
Baca Juga: Polda DIY Ringkus 9 Pelaku Penambangan Ilegal dan Sita Tiga Excavator
Berita Terkait
-
Rupiah Terus Loyo, Utang Luar Negeri Tembus Rp 7.134 Triliun
-
Liburan Lebih Hemat, Kunjungi 4 Negara dengan Nilai Tukar Rupiah Tinggi Ini
-
Kabur Aja Dulu, Mengapa Hidup di Luar Negeri Kini Menjadi Solusi?
-
Menlu Sugiono Tegaskan Evakuasi Korban Gaza Bukan Relokasi Permanen
-
Sejarah Terukir: Prabowo Beri Pidato di Depan Parlemen Turki, Apa yang Dibahas?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja