SuaraJogja.id - Sebuah warung makan yang terletak di bekas tempat kelab malam papillon punya trik unik untuk mengusir para pengamen yang minim skil.
Ya, warung yang diduga terletak di Jalan mayor Suryotomo, Ngupasan tersebut memasang spanduk unik. Selain untuk mengusir para pengamen, spanduk tersebut juga dibuat untuk menguji kemampuan olah vokal para pengamen tentunya.
"Kalo ngamen di sini harus lagu Guns N Roses kalo ngga bisa ngamen di warung sebelah aja," begitu bunyi spanduk yang diunggah oleh akun @jawafess.
Unggahan itupun mendapat tanggapan kocak dari para netizen.
"Nyanyiin November rain lur," kata akun @hitsmurph.
"9 menit e mbak hahahah," sahut akun @ef_wong_top.
"Semalem bisa dapet banyak ga mas? Kalo cucok tak coba," kata akun @Wdwo_.
"Gampang sweet child o mine," kicau akun @medhotjanji.
"Menjeritnya sampai kerongkongannya terbakar nanti," respon akun @ef_wong_top.
Baca Juga: Diduga "Nuthuk", Tukang Parkir Taman Sari Jogja Ini Buat Wisatawan Geram
Berita Terkait
-
Bakal Saingi Wisata di Malioboro, Ini Keunggulan Kawasan Kotabaru
-
Diduga "Nuthuk", Tukang Parkir Taman Sari Jogja Ini Buat Wisatawan Geram
-
Awak Bus Jogja-Wates Lakukan Aksi Mogok Gegara Seorang Sopir Ugal-ugalan
-
Talut Longsor 6 Meter di Ngampilan, BBWS-SO Sudah Inventarisasi Kerusakan
-
Belasan Talut di Jogja Rawan Longsor, Termasuk di Sungai Kecil
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sebulan Kerja di Kantor Love Scamming, Sumanto Bersyukur Tak Ikut Digerebek
-
Leptospirosis Marak di Lima Kabupaten, 38 Kematian Terjadi di Jogja
-
7 Fakta Penggerebekan Markas Scammer Jaringan Internasional di Sleman
-
BRI VISA Infinite Tawarkan Kemudahan Transaksi Lintas Negara dan Rewards yang Kompetitif
-
Jadwal KRL Jogja-Solo Periode 6-11 Januari 2026 PP