Sultan geram hingga ancam tutup Malioboro
Meski merupakan kegiatan yang positif dan menyehatkan, tetapi bersepeda juga bisa membahayakan jika penunggangnya mengabaikan protokol kesehatan di masa pandemi corona. Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X pun sempat dibuat geram oleh beberapa pesepeda yang berkerumun di sekitar kawasan Tugu, Malioboro, Titik Nol Km Jogja, hingga Alun-Alun Utara.
Pasalnya, selama dua hari sejak Sabtu (7/6/2020), sejumlah titik di area tersebut sempat menjadi tongkrongan banyak orang, termasuk pesepeda, yang tidak memakai masker dan tidak menerapkan physical distancing.
"Saya minta kesadaran mereka di Malioboro dan di mana pun berada. Kalau minggu depan ada yang kumpul-kumpul tanpa mematuhi protokol pencegahan Covid–19, akan saya bubarkan karena risiko terlalu besar. Jangan sampai saya close Malioboro atau titik-titik lain yang rawan pengunjung kalau tidak patuh aturan," tegas Sultan usai menghadiri Rapat Paripurna di DPRD DIY, Senin.
Berita Terkait
-
Kebanyakan Gowes Sepeda, Pria Ini Dikasih Uang Jajan Lalu Diusir Istrinya
-
Plesiran di Malioboro Wajib Pakai Masker Jika Tak Mau Diusir
-
Pertama Kalinya, Prudential Akan Gelar Lomba Gowes Secara Virtual
-
Aktivitas Bersepeda Kembali Ngetren, Giyono Sehari Bisa Raup Rp400 Ribu
-
Sempat Ramai Kerumunan, Begini Suasana Terkini Kawasan Malioboro
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Garin Nugroho Singgung Peran Pemerintah: Film Laris, Ekosistemnya Timpang
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai