SuaraJogja.id - Tiga bule perempuan berpakaian seksi di Bali membuat geram sejumlah netizen gegara aksinya yang terekam video dianggap melecehkan tempat ibadah.
Dalam video yang dibagikan akun Instagram @thecanggupole pada Rabu (10/6/2020) lalu tersebut tampak seorang bule perempuan yang mengenakan pakaian seksi tampak asyik berpose tak seronok di pinggir pantai.
Seorang bule lain yang juga hanya memakai bikini kemudian terlihat merekam aksi tersebut. Lalu bule wanita ketiga tampak mengutak-atik kamera yang dibawanya.
Terlihat pula ada sebuah tripod yang dipasang di dekat mereka. Diduga, ketiga bule ini sedang membuat konten video.
Baca Juga: Bawa Celurit Untuk Tawuran, Pelajar SMP di Jogja Terancam Penjara 10 Tahun
Sementara saat mereka asyik membuat konten, terlihat di sebelahnya terdapat sejumlah ibu-ibu tengah bersiap untuk mempersiapkan tempat untuk beribadah.
Ibu-ibu tersebut memakai kebaya khas Bali dan meletakkan sejumlah sesaji.
Akun @thecanggupole memberi narasi, "Ignorancers In The Wild (Orang bebal di tengah alam)." Video terjadi di Pantai Canggu Bali itu sejatinya direkam oleh bule lain pemilik akun Instagram @tatjana_lucia.
Aksi itulah yang membuat warganet memberikan kritik dan kecaman.
Baca Juga: Dicap Angker, Tak Banyak yang Tahu Cerita Rumah Kanthil Jogja Ini
"Aku tidak tahan dengan omong kosong ini...orang-orang ini harus dikeluarkan dari negara ini. Menjijikkan... tidak sopan. Bawa kembali ke negara Anda sendiri," komentar @burke_and********.
Berita Terkait
-
Tak Hanya Sebagai Tempat Ibadah, Masjid Juga Berperan dalam Pemberdayaan Umat
-
Lebih dari Sekadar Tempat Ibadah, Masjid Ini Hadirkan Konsep Urban Islami yang Menarik
-
Raja Juli Sindir Anies, Memahami 4 Fungsi Masjid: Bukan Hanya Sarana Ibadah
-
Paslon Airin-Ade Sumardi dan Andika-Nanang Dilaporkan ke Bawaslu, Diduga Kampanye di Tempat Ibadah
-
Tempat Ibadah Mau Dikasih Modal Usaha Seperti di Jabar, RK: Biar Tak Andalkan Bantuan
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
Terkini
-
Gunungkidul Sepi Mudik? Penurunan sampai 20 Persen, Ini Penyebabnya
-
Kecelakaan KA Bathara Kresna Picu Tindakan Tegas, 7 Perlintasan Liar di Daop 6 Ditutup
-
Arus Balik Pintu Masuk Tol Jogja-Solo Fungsional di Tamanmartani Landai, Penutupan Tunggu Waktu
-
AS Naikan Tarif Impor, Kadin DIY: Lobi Trump Sekarang atau Industri Indonesia Hancur
-
Petani Jogja Dijamin Untung, Bulog Siap Serap Semua Gabah, Bahkan Setelah Target Tercapai