SuaraJogja.id - Seorang pria di Bantul meninggal usai jatuh dari pohon kelapa stinggi tujuh meter. Korban adalah Heri Purnomo (45), warga Samparan, Desa Caturharjo, Kecamatan Pandak, Kabupaten Bantul.
Sementara, lokasi pohon kelapa yang ia panjat berada di Dusun Paciro, Desa Murtigading, Kecamatan Sanden, Bantul. Korban mengalami luka serius di kepala bagian belakang setelah terjatuh.
Kapolsek Sanden AKP Tukirin mengatakan, insiden itu terjadi pada Minggu (12/7/2020) sekitar pukul 09.00 WIB. Saat itu korban sedang memetik buah kelapa di pekarangan milik Adi Susanto.
Sementara, saksi Bani ikut membantu mengumpulkan buah kelapa yang dipetik korban. Ketika masih berada di atas, korban tiba-tiba terjatuh lalu tak sadarkan diri.
Baca Juga: Jendral Sudirman Tabrak Pohon Kelapa Usai Begal Dua Remaja Wanita
“Hasil pemeriksaan dari tim medis dari Puskesmas Sanden korban dinyatakan sudah meninggal dunia,” kata Tukirin, Senin (13/7/2020).
Diberitakan HarianJogja.com -- jaringan SuaraJogja.id, jenazah korban telah diserahkan pada pihak keluarga seusai dilakukan pemeriksaan dan olah tempat kejadian perkara (TKP).
Berita Terkait
-
Aldi Satya Mahendra Sekolah di Mana? Cetak Sejarah Pembalap RI Pertama Juarai WorldSSP300
-
MAN 2 Bantul Meriahkan Expo Kemandirian Pesantren di UIN Sunan Kalijaga
-
Seru! MAN 2 Bantul Sukses Gelar Penerimaan Tamu Ambalan 2024
-
Langsung Kunjungi DPRD DIY, Siswa MAN 2 Bantul Belajar Demokrasi
-
Berkah MK hingga Langkah Besar Wahyu Anggoro Hadi untuk Bantul
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Tren Meningkat saat Akhir Tahun, Pemkot Yogyakarta Optimis Target Penerimaan Pajak Daerah Tercapai