SuaraJogja.id - Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Sleman mulai menyaring nama-nama yang berniat mencalonkan diri maju Pilkada 2020 Sleman lewat partainya.
Ketua DPD Golkar Sleman, Janu Ismadi mengatakan, Golkar masih terus membahas nama-nama tersebut bersama partai koalisi, yang akan diajak bertarung dalam Pilkada 2020.
Sejauh ini, total ada 10 nama yang mengajukan diri lewat Golkar untuk terjun di kontestasi Pilkada Sleman. Sejumlah nama tadi, berasal dari beragam latar belakang.
"Terdapat beberapa tokoh politik, aparatur sipil negara (ASN) dan pengusaha," kata dia, Rabu (5/8/2020).
Baca Juga: Covid-19 di Sleman Melonjak, Asrama Haji untuk Rawat Pasien Tanpa Gejala
Menurut Janu, Golkar meyakini Sleman membutuhkan sosok pemimpin baru, yang bisa membawa Sleman ke arah lebih baik. Setidaknya, lebih memajukan dari sisi perekonomian dan pembangunan.
"Untuk yang kemarin [Bupati Sri Purnomo] sudah bagus, tapi belum maksimal," ungkapnya.
Memiliki lima kursi dan berupaya meraih 11 kursi untuk mengusung nama ke Pilkada, Golkar terus berkomunikasi politik dengan sejumlah partai. Mulai dari Gerindra, PKB, PKS dan PPP.
"Harapannya ada kesepakatan dengan partai yang bergabung, siapa saja yang bakal diusung. Ini masih terus kami rintis," terangnya.
Golkar Sleman juga siap bertarung head to head dengan PDI P, yang mengusung Kustini dan Danang di Pilkada 2020 Sleman.
Baca Juga: Bareng Hanung Bramantyo, 5 Artis Ini Lakukan Persiapan Syuting di Sleman
Gerindra intens dekati Golkar
Berita Terkait
-
Tekuk Ahmad Luthfi, Unggulnya Elektabilitas Andika Perkasa karena Jateng Masih jadi Kandang Banteng?
-
Jejak 'Dosa' Bareng Maria Eva Diungkit Lagi, Kasus Video Syur Elite Golkar Yahya Zaini Pernah jadi Skripsi Mahasiswa UI
-
Ingat Lagi Kasus Video Syur Yahya Zaini dengan Maria Eva, Kini Ditunjuk Bahlil Jadi Ketua DPP Golkar
-
Tidak Lagi Jabat Waketum Golkar, Bahlil Geser Ridwan Kamil ke Posisi Ini
-
Bahlil Tunjuk Bamsoet, Idrus Marham hingga Meutya Hafid jadi Pengurus DPP Golkar, Ini Jabatan Mereka!
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar