SuaraJogja.id - Wisatawan yang hilang terseret ombah Pantai Parangtritis akhirnya ditemukan, Sabtu (5/9/2020).
Kepala Kantor Basarnas Yogyakarta, L Wahyu Efendi mengatakan korban ditemukan sekira pukul 14.00.
Korban atas nama Faran Diva Bahtyarta (15) asal Madiun, Jawa Timur ditemukan tim SAR Gabungan di Pantai Cangkring.
"Jarak penemuan korban dari lokasi kejadian kurang lebih 10,5 KM ke arah Barat dari lokasi," terangnya.
Baca Juga: Detik-detik Siswa SMP di Bantul Terbawa Layangan, Jatuh hingga Patah Tulang
Korban yang ditemukan oleh tim SAR gabungan dalam keadaan mengapung di perairan pantai cangkring, kemudian dievakuasi oleh Tim SAR Gabungan ke bibir pantai untuk dibawa ke posko SAR Gabungan di Pantai parangtritis.
"Setelah dibawa ke posko SAR Gabungan korban diserahkan kepada pihak keluarga untuk di bawa ke rumah duka di Madiun Jawa timur," lanjutnya.
Lebih jauh Wahyu menyebut di hari kedua ini tim SAR Gabungan yang terlibat dalam pencarian korban hilang tersebut berjumlah 60 personel.
Mereka dibagi menjadi 5 SRU atau SEARCH AND RESCUE UNIT.
Untuk SRU 1 melakukan penyisiran dari pantai parangtritis kea rah timus sampai pantai parangendog dengan jarak 1,8 KM.
Baca Juga: Muncul 18 Kasus Baru di DIY, 6 Karyawan Kesehatan Bantul Tertular COVID-19
SRU 2 melakukan penyisiran dari pantai parangtritis ke arah Barat sampai pantai Parangkusumo dengan jarak 1 KM.
Kemudian untuk SRU 3 melakukan penyisiran dari pantai Parang Kusumo ke arah Barat sampai Pantai Cemoro Sewu dengan jarak 1,5 km.
Lalu untuk SRU 4 melakukan penyisiran dari Pantai Cemoro Sewu ke Barat sampai Pantai Depok dengan jarak 2 KM dan untuk SRU 5 melakukan penyisiran menggunakan perahu jukung Sar Linmas Parangtritis ke arah Barat dengan jarak 1,5 NM.
Berita Terkait
-
Anies Baswedan Bisa Keliling 3 Benua Tanpa Paspor, Warganet: ke Sana Nebeng Jet Pribadi?
-
Kisah Heroik Mylian Jimenez, Pemain Blasteran Bogor-Madiun-Kolombia Apik di Liga belanda, Kini Andalan Superliga Denmark
-
Siapa Mylian Jimenez? Gelandang Keturunan Madiun-Kolombia, Mesin Gol Liga Denmark Cocok Duet dengan Ivar Jenner
-
Rp 921 Juta Cuan PAD Bantul di Masa Libur Sekolah Juni 2024
-
Resmi! PSI Nyatakan Dukung Maidi Di Pilwakot Madiun Berpasangan Dengan Bagus
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar