Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Mutiara Rizka Maulina
Jum'at, 16 April 2021 | 16:00 WIB
Pemukulan terhadap perawat rumah sakit [istimewa]
Viral perawat RS dianiaya keluarga pasien (Instagram/ndorobeii).

Tonton video lengkapnya DI SINI

Melihat tangan anaknya mengeluarkan darah, pria itu lantas mengamuk dan menyerang perawat tersebut. Saat ini kasus tersebut sudah dilaporkan kepada pihak kepolisian. Banyak yang menyayangkan tindak kekerasan yang dilakukan pria tersebut lantaran salah paham yang terjadi antara perawat dan istrinya. 

Sejak diunggah pada Jumat (16/4/2021), video kekerasan terhadap oknum perawat tersebut sudah ditonton lebih dari 48 ribu kali. Ada 3.000 lebih pengguna Twitter yang menekan tanda suka dan seribu lainnya ikut membagikan ulang. Tidak sedikit juga komentar yang ditinggalkan warganet. 

"Cocok bet dah. Ibu budeg bapak sumbu pendek. Pasangan serasi," tulis akun @udilsurb****.

Baca Juga: Hendak Selamatkan Anjing, Pria Melawi Kalbar Tewas Tertimpa Mobil

"Hee bapak baju merah. Waktu aku ranap di RS, mamahku megang tanganku pas mau copot infus tapi gak kenceng, darahnya juga ngucur deres kek air mancur tapi mamahku tida marah-marah seperti anda ya. Dasar anda ya," komentar akun @euodia****.

"Kalo bapaknya masih mau diperlakukan seperti manusia, belajar untuk memanusiakan manusia ya pak," tanggapan akun @krenye***. 

Sementara akun @abcde**** mengatakan, "Kalo si bapak nganggep anaknya berharga dan marah pas lihat anaknya luka, gitu juga perawatnya. Perawatnya juga anak berharga dari orang lain, kenapa gampang banget main fisik ke anak orang lain jelas jelas yang salah istrinya sendiri Yang harusnya dirawat bukan anaknya sih, tapi orang tuanya."

Load More