SuaraJogja.id - Polres Bantul bakal menggelar konferensi pers mengungkap sosok wanita misterius pemberi sate beracun sianida yang akhirnya menewaskan Naba Faiz Prasetyo (10), bocah SD anak seorang driver ojol, Bandiman.
Kasat Reksrim Polres Bantu AKP Ngadi telah membenarkan bahwa wanita misterius itu sudah ditangkap.
Namun, ia hanya bersedia memberi keterangan lebih lanjut dalam konferensi pers pagi ini.
Dalam informasi yang telah disebar di kalangan wartawan, konferensi pers bakal dilaksanakan pada Senin (3/5/2021) pukul 10.00 WIB.
Baca Juga: Top 5 SuaraJogja: Polisi Diduga Jadi Target Sate Beracun yang Tewaskan Naba
Melalui rilis tersebut, bakal diungkap terduga pelaku pemberi takjil sate beracun yang merenggut nyawa seorang bocah SD di Sewon, Bantul.
Tak ayal, kabar ini sontak menuai kehebohan dari netizen. Terlihat pada unggahan @lambe_turah di Instagram, Senin, admin mengaku penasaran dengan si wanita misterius.
"Sudah terciduk gaesss
Wanita pengirim sate beracu yang menewaskan anak pengemudi Ojol...
Penasaran ama orangnya..
Sungguh terlalu..." tulisnya, yang kemudian memancing ribuan komentar warganet.
Polisi jadi target sate beracun
Pada unggahan tersebut juga terdapat tangkapan layar berita artikel SuaraJogja.id yang menyoroti dugaan target sate beracun sianida, yakni seorang polisi.
Baca Juga: 4 Temuan Terkini Kasus Sate Beracun di Bantul, Targetnya Anggota Polisi
Kabar terbaru memang menyebutkan bahwa sate beracun sianida itu sebenarnya ditujukan untuk seorang anggota Polres Yogyakarta bernama Tomi.
Berita Terkait
-
Bukan Happy Asmara, Sosok Wanita Misterius Terciduk Berada Satu Mobil dengan Gilga Sahid
-
Deretan Kasus Kematian Akibat Sianida: Kisah Mirna hingga Dendam Anak pada Ortu
-
Isu Rumah Tangga Dicecar, Putri Candrawathi Buka-bukaan soal Wanita Misterius dan Kejadian di Magelang
-
Bantah soal Perempuan di Rumah Bangka, Ferdy Sambo: Tidak Ada Perselingkuhan
-
Bantah Soal Wanita Misterius Nangis di Rumah Bangka, Ferdy Sambo: Istri Saya Diperkosa Yosua, Tak Ada Perselingkuhan
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Peringatan Dini BMKG Terbukti, Sleman Porak Poranda Diterjang Angin Kencang
-
Sultan HB X Angkat Bicara, Polemik Penggusuran Warga Lempuyangan Dibawa ke Keraton
-
Konten Kreator TikTok Tantang Leluhur Demi Viral? Keraton Yogyakarta Meradang
-
'Saya Hidupkan Semua!' Wali Kota Jogja Kerahkan 10 Mesin untuk Tangani 300 Ton Sampah Per Hari
-
Curhat Petani Gulurejo, Ladang Terendam, Harapan Pupus Akibat Sungai Mendangkal