SuaraJogja.id - Tabir wanita misterius di balik kasus sate beracun yang menewaskan bocah SD di Bantul akhirnya terkuak. Jajaran Polres Bantul berhasil menangkap tersangka berinisial NA di kediamannya di Potorono, Banguntapan, Bantul.
Kapolres Bantul AKBP Wachyu Tri Budi Sulistyono mengungkapkan bahwa pelaku sudah merencanakan secara matang rencana untuk mencelakai targetnya yakni T.
Ia menyebut bahwa tersangka NA sudah merencanakan meracun T sejak tiga bulan lalu. Alasannya lantaran sakit hati.
"Ya sekitar 3 bulan lalu sudah direncanakan. Awalnya memang targetnya adalah ke rumah T tetapi malah tidak sesuai dan membunuh seorang anak kecil," terang dia di Mapolres Bantul, Senin (3/5/2021).
Baca Juga: Wanita Misterius Sate Sianida Ditangkap, Publik Tak Sabar Lihat Sosoknya
Direskrimum Polda DIY Kombes Pol Burkhan Rudy Satria menambahkan bahwa wanita 25 tahun ini sudah berhubungan lama dengan target.
"NA yang berasal dari Majalengka, Jawa Barat, pernah berhubungan dengan target T, tetapi sudah cukup lama sebelum kemudian T menikah," terangnya.
Sebelumnya diketahui bahwa sate beracun yang menewaskan Naba Faiz Prasetyo (10) merupakan salah sasaran.
Kasubbag Humas Polresta Yogyakarta, AKP Timbul Sasana Raharja mengungkapkan apabila target utama sate beracun itu seharusnya ditujukan pada anggota polisi yakni Aiptu Tomi.
Aiptu Tomi diketahui masih bertugas di Polresta Yogyakarta sebagai penyidik senior.
Baca Juga: Hari Ini Polisi Ungkap Wanita Misterius Pemberi Sate Beracun Sianida
Berita Terkait
-
Aldi Satya Mahendra Sekolah di Mana? Cetak Sejarah Pembalap RI Pertama Juarai WorldSSP300
-
MAN 2 Bantul Meriahkan Expo Kemandirian Pesantren di UIN Sunan Kalijaga
-
Seru! MAN 2 Bantul Sukses Gelar Penerimaan Tamu Ambalan 2024
-
Langsung Kunjungi DPRD DIY, Siswa MAN 2 Bantul Belajar Demokrasi
-
Berkah MK hingga Langkah Besar Wahyu Anggoro Hadi untuk Bantul
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar
-
Dari Sumur Bor hingga Distribusi Pupuk, Harda-Danang Siapkan Jurus Atasi Krisis Pertanian di Sleman
-
Jagung dan Kacang Ludes, Petani Bantul Kewalahan Hadapi Serangan Monyet
-
AI Ancam Lapangan Kerja?, Layanan Customer Experience justru Buat Peluang Baru