SuaraJogja.id - Seorang kakek, yang tak pernah terlihat menangis, kali pertama mengeluarkan air mata di depan anak dan cucunya kala ditinggalkan sang istri untuk selamanya.
Pengalaman pilu seorang kakek itu dibagikan melalui sebuah video TikTok oleh akun @innekesantoso pada Rabu (14/7/20210).
Awal video menunjukkan kakek tersebut berdiri bersama istrinya, melambaikan tangan ke arah perekam kamera di dalam mobil.
Pasutri lansia itu tampak tersenyum semringah ketika orang yang diduga cucunya berpamitan.
Kemudian dibagikan pula berbagai momen berdua antara si kakek dan nenek, yang tampak selalu bersama.
Lalu setelah deretan potret manis tersebut, ditampilkan foto ketika sang nenek terbaring di ranjang rumah sakit.
Video kemudian memperlihatkan rekaman ketika si kakek menangis, dan dibantu mengusap air mata oleh anak-cucunya.
Menurut keterangan pengunggah, ia tak pernah melihat kakeknya menangis, dan ketika neneknya tiada, itu merupakan kali pertama ia menyaksikan sang kakek bercucuran air mata.
"Seumur hidup baru kali ini lihat kakek nangis grgr kehilangan pasangan hidupnya yg udh 70tahun sama"," tulisnya.
Baca Juga: 70 Tahun Menikah, Kakek Menangis Pilu Belahan Jiwa Pergi Selamanya, Video Getarkan Hati
Karena sudah tua, saat menuju makam sang istri, kakek tersebut digendong, dan begitu sampai di makam istrinya, Kakek tak berhenti menangis duduk di dekat peristirahatan terakhir sang istri.
Banyak orang mendekati, berusaha menghibur kakek tersebut, tetapi tetap saja ia terlihat tak mampu membendung duka dan tampak enggan meninggalkan makam.
Begitu kembali di rumah pun, kakek berbaju hijau itu hanya terdiam di sofa sambil melamun, dengan ekspresi wajah sedih.
Hingga Kamis (15/7/2021), video tersbeut telah disukai lebih dari 2,5 juta pengguna TikTok.
Kolom komentar pun dibanjiri ungkapan duka, kesedihan, dan air mata. Warganet mengaku ikut tersentuh menyaksikan kakek di video itu.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Berita Terkait
-
70 Tahun Menikah, Kakek Menangis Pilu Belahan Jiwa Pergi Selamanya, Video Getarkan Hati
-
Viral! Ustaz Ihsan Tanjung Sebut Vaksin Covid-19 Ubah DNA Manusia
-
Viral! Ustaz Abdul Somad Sebut Mikrofon dan Kubah Masjid Buatan Kafir
-
Viral Video Balita Berdiri di Pinggir Jalan, Ingin Ketemu Bapak yang Jadi Kernet Bus
-
Viral RI Masuk Berita TV Korea Utara dan 5 Berita Viral Lainnya
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Geger! Rusa Timor Berkeliaran di Sleman, Warga Panik Cari Pemilik Satwa Liar yang Lepas
-
Royal Ambarrukmo Yogyakarta Sambut Hangat Kunjungan Famtrip Budaya Travel Agent Tiongkok
-
Muaythai Kelas Dunia Bakal Guncang Candi Prambanan di 2026, Sensasi Duel Berlatar Warisan Dunia!
-
Sisi Kelam Kota Pelajar: Sleman Jadi 'Sarang' Narkoba, Mahasiswa Incaran Jaringan Via Instagram
-
Alarm! Pakar UGM Sebut Gen Alpha Rentan Depresi Akibat Digital, Orang Tua Wajib Tahu