SuaraJogja.id - Sebuah video yang menampilkan potongan adegan saat Najwa Shihab dibuat tak berkutik di hadapan komedian Denny Cagur kembali viral di media sosial.
Seperti jamak diketahui sosok Najwa Shihab dikenal punya gaya tegas saat memandu acara Mata Najwa. Tak sedikit narasumber yang dibuat kelimpungan saat menanggapi sederet pertanyaan tajam darinya.
Tapi nyatanya putri dari cendekiawan muslim Quraish Shihab itu bisa juga dibuat tak berkutik saat memandu acaranya sendiri. Hal itu terjadi kala ia menghadirkan sederet tamu pemeran Opera van Java pada 2019 lalu.
Video potongan mengenai obrolannya dengan Denny Cagur saat itu pun kembali viral saat diunggah ulang oleh akun @insta_julid.
Baca Juga: Sederhana dan Ada di Gang Sempit, 6 Potret Kontrakan Denny Cagur sebelum Tenar
Dalam video itu, Najwa menantang Denny Cagur yang merupakan rajanya gombal berperan sebagai seorang pejabat. Ia diminta untuk merayu rakyatnya agar makin sayang kepada dirinya sebagai seorang politisi dan wakil rakyat.
"Saya ingin menantang anda di meja Mata Najwa, yang saya tantang adalah anda merayu rakyat supaya percaya pada cinta anda pada rakyat kalau anda menjadi politisi dan pemimpin, coba silakan ke depan," ucap Najwa.
Tapi, bukannya merayu rakyat, Denny Cagur justru melemparkan rayuan mautnya yang ditujukan kepada Najwa Shihab.
"Banyak pejabat yang berjanji akan mengentaskan kemiskinan, banyak pejabat yang berjanji akan meningkatkan kesejahteraan, kalau seandainya saya jadi pejabat saya akan memperlakukan rakyat seperti saya memperlakukan kamu," kata Denny.
"Maksudnya apa?" cerca Najwa.
Baca Juga: Nggak Cuma Jadi Artis, Ini 3 Sumber Kekayaan Denny Cagur yang Baru Dikaruniai Anak Ketiga
"Maksudnya saya akan selalu memperlakukan rakyat saya selalu nomor satu di hati saya," jawab Denny.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI