SuaraJogja.id - Bagaimana cara menghitung volume kerucut? Perhatikan rumus volume kerucut ini. Dalam geometri, kerucut adalah sebuah limas istimewa yang beralas lingkaran. Kerucut memiliki 2 sisi, 1 rusuk, dan 1 titik sudut.
Sisi tegak kerucut tidak berupa segitiga tapi berupa bidang miring yang disebut selimut kerucut. Kerucut merupakan salah satu bangun ruang yang berbentuk segitiga dengan lingkaran di bawahnya.
Kerucut memiliki ruang kosong di dalamnya, tepatnya di atas bangun lingkaran. Agar mudah mengingatnya, kerucut berbentuk seperti topi ulang tahun.
Sementara Volume atau bisa juga disebut kapasitas adalah penghitungan seberapa banyak ruang yang bisa ditempati dalam suatu objek.
Baca Juga: Cara Cepat Menghitung Rumus Volume Prisma Segitiga
Objek itu bisa berupa benda yang beraturan ataupun benda yang tidak beraturan. Benda yang beraturan misalnya kubus, balok, silinder, limas, kerucut, dan bola.
Benda yang tidak beraturan misalnya batu yang ditemukan di jalan. Volume digunakan untuk menentukan massa jenis suatu benda.
Cara menghitung volume kerucut
Mari kita simulasikan cara menghitung volume kerucut dengan contoh di bawah ini.
Diketahui:
Baca Juga: Rumus Keliling Segitiga Beserta Contoh Soalnya
r = 10,5 cm
t = 20 cm
maka volume kerucut adalah volume kerucut = (1/3) (22/7) x 10,5 x 10,5 x 20 = 2.310 cm3.
Sesuai dengan rumus volume kerucut ialah 1/3 x π x r x r x t.
Itulah rumus volume kerucut, cara menghitung volume kerucut, dan contoh soal volume kerucut.
Kontributor : Annisa Fianni Sisma
Berita Terkait
-
Cinta Segitiga dari Sudut Pandang yang Berbeda di Novel Antologi Rasa
-
Ulasan Novel Goodbye and Go: Stresnya Diperebutkan dua Cowok Tampan
-
4 Rekomendasi Novel Bertema Cinta Segitiga yang Bikin Kamu Geregetan Parah
-
Sinopsis Heartbreak Motel, Laura Basuki Terjebak Cinta Segitiga Rumit
-
Bakal Aduk Emosi, Ini Bocoran Kisah Cinta Segitiga di Drama Korea Red Swan
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
Terkini
-
Maut di Jalan Wates: Ninja Hantam Tiang, Satu Nyawa Melayang
-
Jogja Diserbu 4,7 Juta Kendaraan Saat Lebaran, 9 Nyawa Melayang Akibat Kecelakaan
-
Malioboro Bau Pesing? Ide Pampers Kuda Mencuat, Antara Solusi atau Sekadar Wacana
-
BI Yogyakarta Catat Penurunan Drastis Peredaran Uang Tunai saat Lebaran, Tren Transaksi Berubah
-
Kantongi Lampu Hijau dari Pusat, Pemkab Sleman Tancap Gas Isi Kursi Kosong OPD