SuaraJogja.id - Diabetes atau penyakit gula adalah penyakit kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula darah.
Glukosa merupakan sumber energi utama bagi sel tubuh manusia yang menumpuk di dalam darah akibat tidak diserap oleh sel tubuh dengan baik yang dapat menimbulkan gangguan organ tubuh.
Jika diabetes tidak dikontrol dengan baik, maka dapat menimbulkan berbagai komplikasi penyakit yang membahayakan nyawa si penderita.
Berikut adalah ciri-ciri penyakit gula atau diabetes yang wajib kamu waspadai.
1. Sering Ingin Buang Air Kecil
Selalu ingin buang air kecil bisa jadi ciri-ciri penyakit diabetes. Gejala ini dapat semakin kuat menandakan diabetes jika terjadi pada malam hari, apa lagi kalau kamu sering terbangun ditengah malam.
Dalam medis, ciri-ciri penyakit diabetes ini disebut dengan poliuria.
Kondisi ini terjadi karena kadar gula darah sudah terlalu tinggi, sehingga ginjal tidak bisa menyerap semuanya. Jadi kelebihan gula akan dibuang melalui urine.
2. Mudah Merasa Haus
Baca Juga: Pakar Sebut Konsumsi Nasi Berlebihan Picu Diabetes
Sering buang air kecil membuat cairan tubuh berkurang terus menerus. Akibatnya kamu akan merasa mudah sekali haus.
Rasa haus yang dirasakan juga berbeda dari haus biasanya, karena rasa hausnya tak kunjung hilang walaupun sudah minum dengan banyak.
3. Cepat Lapar
Lapar mungkin hal yang normal, namun jika kamu merasa cepat lapar padahal baru saja makan, bisa jadi itu ciri-ciri penyakit diabetes.
Gejala ini terjadi akibat tidak bekerja dengan optimalnya hormon insulin dalam tubuh. Normalnya makanan yang masuk akan diubah menjadi glukosa untuk sumber energi bagi setiap sel, jaringan, dan organ tubuh. Proses ini diatur oleh hormon insulin.
4. Turunnya Berat Badan Secara Drastis
Berita Terkait
-
Kaki Bengkak Gejala Penyakit Apa? Simak Ulasan Berikut
-
Tidak Hanya Turunkan Risiko Diabetes, Kurangi Nasi Juga Baik untuk Lingkungan Loh
-
Perhatikan, Inilah Gejala yang Muncul di Malam Hari ketika Kadar Gula Darah Tinggi
-
Ciri-Ciri Penyakit Gula dan Jenisnya
-
7 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan, Dipercaya Mampu Menurunkan Berat Badan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan
-
Raih 333 Medali di SEA Games 2025, Atlet Indonesia Diperkuat Literasi Keuangan
-
Waspada Penipuan Menggunakan Suara Soimah, Korban Dijanjikan Hadiah Rp100 Juta