Untuk menghasilkan suara yang bagus, dipilih kayu yang bertekstur padat dan serat kayunya tersusun rapih membentuk garis-garis horizontal.
Alat musik ini terdiri dari bilahan kayu yang disusun berderet dan dipasang diatas sebuah bak kayu.
Sepintas Kolintang mirip dengan dengan alat musik gamelan, yaitu dimainkan dengan cara ansambel dan alat musik ini biasa dimainkan untuk mengiringi upacara adat, tari, bernyanyi dan musik.
Awalnya instrumen Kolintang hanya melodi, namun pada perkembangannya kolintang memiliki hingga sembilat alat.
Yang terdiri dari melodi 1, melodi 2, melodi 3, cello, bass, tenor 1, tenor 2, alto 1.alto 2, ukelele dan alto 3.
Karena nada yang dihasilkan oleh Kolintang sangat merdu dan indah, hingga akhirnya pada 2013 alat musik Kolintang dari Minahasa, Sulewesi Utara diakui sebagai warisan budaya tak benda Indonesia oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia.
Demikian tadi ulasan mengenai alat musik Kolintang, semoga menambah wawasan dan bermanfaat bagi kita semua.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Baca Juga: Mengenang Peristiwa Plataran yang Terlupakan
Berita Terkait
-
Jarang Diketahui Orang, Ini 10 Alat Musik Maluku yang Tak Kalah Populer
-
Bentuk dan Fungsi Alat Musik Rebab, Digunakan dalam Kesenian Melayu
-
5 Jenis Alat Musik Jawa Barat, Salah Satunya Ada yang Sudah Mendunia
-
10 Alat Musik Bali Lengkap dengan Cara Memainkannya
-
Banyak dan Beragam, Ini Contoh Alat Musik Tradisional Jawa Barat
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah
-
Relawan BRI Peduli Lakukan Aksi Bersih-Bersih Sekolah untuk Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro