Di rumah sakit swasta tersebut anaknya langsung mendapatkan perawatan. Cukup lama anaknya mendapatkan perawatan dokter hingga akhirnya Jumat (4/3/2022) dinihari sekira pukul 04.00 WIB anaknya diperkenankan untuk dibawa pulang.
"Alhamdulillah di Betesda selang anak saya sudah ditangani dengan baik dan pada pukul 04.00 Wib anak sudah sudah bisa kembali kerumah,"ungkapnya.
Dengan peristiwa tersebut ia berharap , agar kedepannya pelayanan RSUD Wonosari bisa ditingkatkan agar tidak ada lagi dugaan penolakan pasien yang dilakukan oleh pihak rumah sakit. Karena sudah menjadi kewajiban pihak rumah sakit memberikan pelayanan terbaik ke warganya.
Kepala Pelayanan Medik RSUD Wonosari, dr Yolanda mengatakan pihaknya saat ini masih melakukan penyelidikan dan konfirmasi terhadap petugas jaga di IGD Kamis malam. Jika memang ada kesalahan prosedur, ia siap memberikan sanksi tegas kepada mereka.
Baca Juga: Pemkab Gunungkidul Gelar Operasi Pasar Minyak Goreng 1500 Liter di Kawasan Pesisir Selatan
"Kami tengah klarifikasi. Manajemen siap salah,"tutur dia.
Kontributor : Julianto
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin