SuaraJogja.id - Pasangan muda Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon makin mesra saja. Di hari raya idul fitri tahun ini mereka bahkan merayakannya bareng-bareng.
Tak lupa mereka mengabadikan momen dengan foto berdua. Tampak Angga dan Shenina mengenakan baju couple-an yakni atasan putih dan kain hitam untuk bawahannya.
"Lebaraaaaaan!" tulis Shinena disertai emoji love warna putih.
Tak hanya foto berdua, ada juga foto bersama sahabat-sahabat mereka di antaranya Prilly Latuconsina dan Bryan Domani. Dilihat dari tempatnya, mereka seperti sedang kumpul-kumpul lebaran di rumah Prilly.
Baca Juga: Nia Ramadhani Bagikan Potret Lebaran di Luar Negeri, Gayanya Curi Perhatian
Kocaknya, ada saja netizen yang mengomentari hal lain dari potret Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon. Ya, mereka dibuat salah fokus atau salfok dengan baju atasan keduanya.
Model baju itu memang terlihat seperti lusuh karena banyak kerutannya. Sehingga netizen mengira kalau itu tak dirapikan dengan setrika.
"Itu bajunya nggak disetrika atau emang modelnya kek gitu ?? Butt gemeshh," netizen kepo.
"Kak shena bajunya setrika dulu tapi btw lucuu juga yaa," celetuk netizen lain.
"Kurang disetrika itu bajunya ka wkwk," netizen lain ngakak. "Bajunya belum di setrika ya," tanya yang lain.
Baca Juga: Mulan Jameela dan Ahmad Dhani Rayakan Lebaran Bareng Anak-Anak, Potret Safeea Bikin Salfok
Kalau menurut kamu gimana lihat penampilan kompak couple goals Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon saat rayakan lebaran bersama?
Berita Terkait
-
Angga Yunanda Akui Jarang Ucapkan Selamat Pagi Duluan ke Shenina, Alasannya Bikin Gemas
-
Potret Artis Rayakan Sahur Pertama Bareng Keluarga
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Kompak Pamer Momen Sahur Perdana
-
Ketawa dan Haru di 'My Annoying Brother', Remake yang Gak Kalah Seru!
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikah Diam-Diam, Maudy Ayunda Sampai Kaget! Ada Apa?
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB