SuaraJogja.id - TikToker @dioprayogiii membagikan kejadian lucu di akun TikTok miliknya (2/7/2022). Dirinya adalah seorang YouTuber dengan subscribers lebih dari satu juta. Kontennya terkenal karena memamerkan interaksi dia dan keluarga di kanal YouTube miliknya.
Dalam video yang dibagikan oleh Dio di TikTok terlihat ia dan kedua orang tuanya sedang bersantai. Dirinya sedang tiduran sambil main handphone, dan sang ibu duduk makan. Lalu, sang ibu meminta tolong sang suami untuk diambilkan kain lap.
Alih-alih mengambilkan kain lap langsung, sang ayah justru berdiri dan merobek kaos putih yang dikenakan sang anak. Wajah ibunya terlihat begitu kaget dan terheran-heran dengan tingkah sang ayah.
Respons sang anak sendiri juga tidak kalah kocak. Dirinya tersenyum dan tertawa melihat tingkah sang ayah. Ia juga beberapa kali menyerukan sambil bercanda kalau tindakan ayahnya tersebut adalah pelecehan.
Baca Juga: Kain Lap Apple Diluncurkan, Seharga Rp 260.000
Gara-gara kejadian di dalam video tersebut warganet lantas ikut terhibur. Terutama karena aksi random sang ayah. Wajah sang ibu yang terlihat kaget, dan celetukan sang anak juga menambah kelucuan video itu.
“Bang dia yang ngrasa di sobekin aku yang merasa di lecekan,” tulis @erin_kdi.
“Ibunya kaget + bingung, ngakak banget,” tulis @draaw.28.
“Agak laen bapaknya ya bang,” tambah @_renebaebae1_.
“Mak nya yg sering ngomel jadi diam gak berkutik liat suaminya,” tulis @5usumilo.
Pada kolom komentar tidak sedikit juga warganet yang sudah lama menikmati konten-konten Dio. Ia dan keluarganya memang terkenal random. Tingkah mereka yang natural dan tidak dibuat-buat selalu berhasil buat penontonnya terhibur.
“Dari dlu di youtube gua ngikutin nih orng kocak bener,” tulis @djlkrnnmusa.
“Nih kluarga dari dulu emg gokil,dri pas ngeyutub masih sub 100k-an,” tambah @kucing_gny.
“Dari dulu sampe sekarang gua salut banget sama keluarga ini, terutama sama si dio sih. Ngangkat derajat keluarga bngtt,” tulis @0.0.tm.
“Anjirr gua hbis nangis liat ini lgsg ngakak hhh,” tulis @deantridamayu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
7 Cara bagi Suami untuk Pulihkan Mental Istri setelah Keguguran
-
Ngakak! Nasi Goreng Menggumpal Sekeras Baja, Warganet: Nasgor Frozen
-
Temukan Belatung di Makanan, Pria Ini Imbau Lebih Teliti Sebelum Makan
-
Pria Tusuk Istri dan Anak Menyerahkan Diri, Begini Motifnya
-
Tak Terima Mau Dicerai, Pria Tusuk Istri dan Anak Kandungnya
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Lewat Bola dan Sponsorship di GFL Series 3, BRI Tanamkan Nilai Positif ke Anak Muda
-
Hadiah Digital yang Bangkitkan Solidaritas Sosial, Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Ini
-
Moratorium Hotel Sumbu Filosofi Diberlakukan, PHRI Desak Penertiban 17 Ribu Penginapan Ilegal
-
Kelanjutan Soal Besaran Pungutan Ekspor Kelapa, Mendag Ungkap Hal Ini
-
Kabupaten Sleman Diganjar ANRI Award, Bupati Ungkap Strategi Jitu Pelestarian Arsip