SuaraJogja.id - Cara membuat tempe mendoan yang enak, banyak yang mencari. Padahal resep tempe mendoan tidak sulit. Bahan-bahannya pun sederhana.
Dikutip dari berbagai sumber mendoan merupakan makanan sejenis gorengan yang berasal dari Eks Keresidenan Banyumas, Jawa Tengah.
Jenis tempe goreng ini mempunyai tekstur lembek karena tepung dan tempe tidak benar-benar matang setelah digoreng.
Tempe mendoan mudah ditemui di warung-warung tradisional di daerah Karesidenan Banyumas seperti Purbalingga, Banjarnegara, Cilacap dan Banyumas .
Baca Juga: 6 Makanan Buka Puasa Khas Cilacap Terfavorit, Rasanya Enak dan Cukup Mengenyangkan
Berikut cara membuat tempe mendoan seperti dikutip dari Cookpad:
Bahan-bahan
- 20 potong tipis tempe
- 250 g terigu
- 30 g tepung beras
Baca Juga: 51 Budaya Asal Jateng Ditetapkan sebagai Warisan Budaya Takbenda, Ada HIK dan Mendoan
- 60 g tepung maizena
Berita Terkait
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
-
Klasemen Terbaru: Timnas Indonesia U-17 Selangkah Lagi Lolos Piala Dunia U-17
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
Terkini
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY
-
Gunung Merapi Masih Luncuran Ratusan Lava, Simak Aktivitas Terkini Sepekan Terakhir
-
Tren Kunjungan Meningkat, Jip Wisata Lereng Merapi Masih Jadi Alternatif Liburan saat Lebaran 2025
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil