SuaraJogja.id - Resep soto ayam bening pakai ceker ayam dan lobak. Resep ini bisa menjadi inspirasi usaha pinggir jalan.
Soto ayam salah satu makanan murah dan banyak disukai orang Indonesia.
Biasanya soto dijual di pinggir jalan atau juga dengan menggunakan gerobak.
Banyak sekali jenis-jenis soto di Indonesia. Di antaranya Soto Madura, Soto Kediri, Soto Pemalang, Soto Lamongan, Soto Jepara, Soto Semarang, Soto Kudus, Soto Betawi, Soto Padang, Soto Bandung, Sauto Tegal Tauto Pekalongan, Sroto Sokaraja, Sroto Kriyik, Sroto Bancar, Soto Banjar, Soto Medan, dan Coto Makassar.
Baca Juga: Bukan Pakai Sendok, Pria Ini Santap Soto Ayam dengan Cara Tak Terduga
Cara penyajian soto berbeda-beda sesuai kekhasan di setiap daerah. Soto biasa dihidangkan dengan nasi, lontong, ketupat, mie, atau bihun.
Berikut ini resep soto ayam bening pakai ceker ayam dan lobak dikutip dari Cookpad:
Bahan-bahan
Kuah Kaldu:
- 500 gr ceker ayam
Baca Juga: Seharga Parkir Motor, Murah Meriahnya Sajian Soto Ayam Ini Bikin Publik Melongo
- 2 liter air
- buah lobak, potong dadu
Bumbu (blender kasar):
- 3 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1/2 buah pala
- 2 cm jahe
Bumbu aromatik:
- 2 lembar daun salam
- 1 tangkai sereh
- 3 lembar daun jeruk
- 5 cm lengkuas
Pelengkap:
- So'un
- Daun bawang, iris halus
- Seledri, iris halus
- Jeruk nipis
- Bawang merah goreng
- Bawang putih goreng
- Sambal
- Telur pindang (lihat resep)
Bumbu cemplung :
- Garam
- Lada bubuk
- Kaldu bubuk
Cara membuat
- Rebus ceker bersama bumbu aromatik, buang buih agar kuah nya bening
- Blender kasar bumbu kemudian masukkan dalam rebusan ceker
- Masukkan garam, kaldu, lada dan gula pasir.
- Masukkan juga potongan lobak.
- Masak hingga mendidih
- Siapkan bahan pelengkap,
- Tata dalam mangkuk siram dengan kuah
Demikian resep soto ayam bening pakai ceker ayam dan lobak.
Berita Terkait
-
10 Alasan Mengapa Roemah Kuliner Bisa Menjadi Favorit Penggemar Masakan Nusantara di Jakarta!
-
Mees Hilgers Bongkar Sosok Linda Cewek Manado Pembuat Soto Ayam hingga Bikin Jatuh Cinta dengan....
-
5 Menu Sahur Sehat Agar Tidak Lemas Selama Puasa Ramadhan, Simple Satset Dimasak!
-
Rute Soto Ayam Ambengan Pak Sadi "Asli", Kuliner Legendaris dengan Rasa Khas
-
Dapat Meningkatkan Imun, Ini 4 Manfaat Makan Ceker Ayam bagi Kesehatan
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar