SuaraJogja.id - Berdasarkan pengamatan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), prakiraan cuaca Jogja hari ini, Jumat, 29 Juli 2022, menunjukkan bahwa sebagian besar wilayah DIY bakal berawan pada Jumat (29/7/2022).
Dengan prakiraan cuaca tersebut, suhu di hampir seluruh DIY memiliki rentang antara 23-31 derajat celsius kecuali Kabupaten Sleman--22-30 derajat celsius.
Sementara itu, tingkat kelembapan di Sleman diperkirakan antara 65-95 persen, sedangkan kabupaten/kota lainnya di DIY 60-90 persen. Simak prakiraan cuaca selengkapnya di bawah ini:
Kabupaten Bantul
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam cerah berawan
Dini hari berawan tebal
Kabupaten Sleman
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam hujan ringan
Dini hari berawan tebal
Kabupaten Kulon Progo
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam cerah berawan
Dini hari berawan
Baca Juga: Dirusak Oknum Suporter, Persis Solo Ganti Kerugian Kedai Kopi di Tugu Jogja Sebesar Ini
Kabupaten Gunungkidul
Berita Terkait
-
Prakiraan Cuaca Hari Ini, DKI Jakarta Akan Cerah Berawan
-
Prakiraan Cuaca Hari Ini, 14 Provinsi Berpotensi Dilanda Hujan Disertai Petir
-
Waspada, Mayoritas Wilayah RI Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini
-
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan Lebat Di Sejumlah Provinsi, Ini Daftarnya
-
Waspada! BMKG Beri Peringatan Hujan Lebat Hingga Gelombang 4 Meter Di Daerah Ini
Tag
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
Terkini
-
Berdayakan Tukang Becak Kayuh di Bulan Ramadan, Muhammadiyah Bagikan Becak Listrik 1912
-
Pedagang di Gunungkidul Keluhkan Pasar Kian Sepi, Sebagian Terpaksa Memilih Tutup
-
Sambut Arus Mudik, Terminal Wonosari Gelar Ramp Check dan Siapkan Karpet Lesehan di Ruang Tunggu
-
Batal Dibuat Satu Arah, Plengkung Gading Ditutup Total
-
Papua Global Spices, UMKM Papua Barat yang Sukses Tembus Pasar Dunia Berkat BRI