SuaraJogja.id - Selebgram Lucinta Luna, mulai berani pamer wajah barunya meski masih dengan sentuhan filter kamera handphone. Di sisi lain, ribut-ribut soal dugaan pemaksaan penggunaan jilbab di SMAN 1 Banguntapan, Bantul akhirnya ditemukan aturan sekolah bahwa model seragam sekolah agar berjilbab.
Tak hanya di SMAN 1 Banguntapan persoalan jilbab ini jadi sorotan. Di SMP 1 Pandak, Bantul sempat terjadi persoalan jilbab, lantaran satu siswinya dimarahi guru karena siswi ketahuan melepas jilbab. Namun begitu persoalan itu berakhir damai antara pihak sekolah dan keluarga siswi.
Tri Fajar Firmansyah, fans PSS Sleman yang meninggal akibat salah sasaran kericuhan suporter dikebumikan Rabu (3/8/2022). Namanya sempat trending di lini masa Twitter. Selain itu, Arsy Hermansyah yang mengikuti ajang menyanyi di level internasional membawakan lagu dangdut berjudul Sayang Via Valen.
Berikut lima artikel pilihan pada Rabu (3/8/2022) kemarin yang telah dirangkum Suarajogja.id:
Baca Juga: Asnawi Mangkualam Cs Bakal Hadapi Seoul E-Land, Suporter Indonesia: Bismillah Hujan Lagi
1. Lucinta Luna Pamer Wajah Baru, Netizen: Gila Sih Ini Barbie Banget
Lucinta Luna kembali mengunggah potret terbarunya setelah melakukan serangkaian operasi plastik (oplas).
Kali ini dia tampil modis dalam balutan busana serba pink. Dia pun pose seksi sambil duduk di tangga.
2. Temuan ORI Soal Kasus Siswi Dipaksa Pakai Jilbab: Semua Model Seragam Berjilbab dan Ada Pungutan
Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Perwakilan DIY menemukan sejumlah indikasi ketidaksesuaian aturan seragam sekolah di SMA Negeri 1 Banguntapan. Dari panduan yang didapat ORI tertera bahwa seluruh aturan seragam itu disertai dengan atribut keagamaan berupa jilbab untuk siswa perempuan.
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Sunscreen Mencerahkan Wajah, Harga Murah Meriah Mulai Rp30 Ribuan
-
Tentara Masuk Kampus, Ancaman NKK/BKK dan Kembalinya Bayang-Bayang Rezim Soeharto
-
Micellar Water vs Cleansing Oil, Mana yang Lebih Ampuh Bersihkan Wajah?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan