SuaraJogja.id - Kekinian ada banyak video resep memasak hingga tips-tipsnya menjadi lebih cepat dan praktis. Bahkan ada beberapa video yang memberikan tips menghemat makanan.
Seperti dalam video yang diunggah akun @resep_inspirasi_debm di media sosial Instagram terlihat seorang warganet tengah memberikan tips memasak makanan hemat yang cukup unik.
Dalam video tersebut, warganet ini memberikan tips menghemat memasak lauk ikan, meskipun yang ada hanya tempe.
Terlihat dalam video tersebut, warganet ini memperlihatkan meskipun hanya ada tempe di rumah tetap bisa memakan ikan dengan bumbu kuning.
Warganet ini mencetak tempe menjadi bentuk ikan, tempe tersebut lantas digoreng di minyak panas dengan cara seperti memasak seekor ikan dengan disiram.
Setelah tempe berbentuk ikan tersebut matang kering berwarna kecokelatan, warganet ini juga membuat bumbu pelengkap yang biasanya digunakan untuk memasak ikan.
Terlihat dalam video tersebut tempe-tempe tersebut dimasukkan ke kuah kuning yang ditumis mirip dengan bumbu tumis ikan.
Cara ini khusus untuk warganet yang ingin tetap makan ikan meski hanya ada tempe di rumah, namun melihat cara ini beberapa warganet malah emosi.
Unggahan video tutorial memasak tempe berbentuk ikan ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet. Tidak sedikit warganet yang mengatakan jika tutorial satu ini cukup unik.
Baca Juga: Pengakuan Wanita Viral Jewer Kuping Anak Tetangga di Medan: Gemas, Ingin Punya Anak Perempuan
“Alhamdulillah tempenya abis di gambar ga digeprek,” tulis salah satu warganet.
“Ide masak menarik nih,” tulis salah satu komentar warganet.
“Perlu dicoba bestie,” komentar salah satu warganet lainnya.
“Masak iwak ben irit,” tulis komentar lainnya di Instagram.
“Gak seru ah, tempenya belum dihancurin lagi,” tulis warganet di kolom komentar.
“Vegan fish,” komentar warganet lainnya di Instagram.
Unggahan video tutorial memasak tempe berbentuk ikan dan dimasak dengan olahan ikan dan mendapatkan lebih dari 8,3 ribu likes dari warganet di Instagram.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Program MBG Berjalan 3 Bulan, Dikritik Masih Berantakan: Ada Kasus Keracunan Hingga Menu Tinggi Gula
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Profil Yayasan Media Berkat Nusantara yang Diduga Tidak Bayar Dana MBG Miliaran
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja