SuaraJogja.id - Membawa nuansa monokrom, yang identik dengan kemunculan awalnya sebagai band, grup musik asal Inggris The 1975 kembali melalui single terbaru mereka berjudul "I'm in Love with You".
Dirilis pada Jumat, band pop indie tersebut membawa lagu ketiga mereka yang akan dimasukkan ke album mendatang mereka "Being Funny in a Foreign Language". Sebelumnya, The 1975 sudah merilis dua single jelang perilisan album ini yaitu "A Part of the Band" dan "Happiness".
Lagu ini juga telah dikenalkan kepada penggemar dalam comeback live The 1975 yang berperan sebagai penampil utama di festival rock terbesar di Jepang, Summer Sonic 2022, yang berlangsung di Tokyo dan Osaka pada tanggal 20 dan 21 Agustus lalu.
Sementara itu, di video musik "I'm in Love with You", selain menghadirkan nuansa monokrom yang lekat dengan band dan sentuhan nostalgia, The 1975 juga mengingatkan penggemar dengan "badut-badut" yang sebelumnya muncul di video musik "A Change of Heart" (2016).
Selain itu, vokalis Matty Healy pun tak sendiri saat memerankan badut tersebut. Ada pula musikus Phoebe Bridgers yang bergabung dengannya.
Di sisi lain, album "Being Funny in a Foreign Language" dari The 1975 akan diluncurkan pada 14 Oktober tahun ini. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Berasa New Old Stock! 7 Lagu Lama yang Trending Kembali di Anak Remaja
-
Warganet Sanjung Habib Jindan yang Pilih Jadi Rapper: Pesulap Merah Bikin Dukun Alih Profesi
-
Farel Prayoga Ciptakan Lagu Baru Berjudul Tugiman untuk Ganjar Pranowo
-
RIlis Lagu Baru, Chilla Kiana Mantapkan Diri Jadi Solois
-
Rilis Lagu Baru, Britney Spears Belajar tentang Hidup dan Memilih Bahagia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 146 Kurikulum Merdeka: Menulis Naskah Drama
-
Jeritan Hidup di Balik Asap Sate Malioboro: Kisah Kucing-kucingan PKL dan Dilema Perut yang Perih
-
7 Fakta Sidang Mahasiswa UNY Pembakar Tenda Polda DIY: Dari Pilox Hingga Jeritan Keadilan!
-
Pasar Murah di Yogyakarta Segera Kembali Hadir, Catat Tanggalnya!
-
Gempa Bumi Guncang Selatan Jawa, Pakar Geologi UGM Ungkap Penyebabnya