SuaraJogja.id - Membuat video liburan kerap dilakukan untuk mengabadikan setiap momen menyenangkan ketika berlibur. Namun, pastikan untuk tetap berhati-hati ketika berlibur atau membuat video tentang liburan agar tidak berakhir seperti perempuan ini.
Baru-baru ini warganet dihebohkan dengan video beberapa perempuan yang liburan. Melalui video yang diunggah oleh akun Instagram @lawakabis.id memperlihatkan seorang perempuan yang membuat video berlibur dengan temannya.
Tidak diketahui tempat liburannya, tetapi sepertinya berada di sebuah kebun yang hijau dan mereka semua berada di lantai berlapiskan kaca. Awalnya dalam video hanya memperlihatkan 2 orang perempuan yang membuat video vlog mengenai liburan mereka.
Mereka berada dekat dengan area perkebunan, sehingga mereka membuat vlog dengan kamera sambil memamerkan keindahan alam di sekitar. Berikutnya perempuan ini pun mengajak teman perempuan lainnya untuk masuk ke dalam frame kamera.
Mungkin tujuannya agar teman perempuannya itu masuk dalam video vlog liburan yang menyenangkan. Kamera pun diarahkan ke teman perempuan, dan teman perempuan itu pun sedikit bergaya di depan kamera.
Hanya saja, baru beberapa detik masuk ke dalam vlog tiba-tiba saja perempuan tersebut jatuh ke lantai kaca. Dirinya terjungkal cukup keras, sehingga perempuan itu sempat terdiam usai mengalami kecelakaan yang memalukan tadi.
Tidak jelas mengapa dirinya terjauh ketika sedang vlog. Namun, kemungkinan besar karena lantai kaca di area wisata alam itu licin karena hujan. Dengan begitu, temannya ini malah terpleset dan akhirnya jatuh.
"Makanya hati-hati mba," ucap warganet.
Video ini pun memancing reaksi dari warganet. Banyak dari mereka yang memberikan komentar terkait insiden tersebut.
Baca Juga: BLACKPINK Terjungkal! aespa Catat Rekor Penjualan Baru yang Lebih Fantastis
"Sakitnya tertutupi dengan rasa malu," jelas warganet.
"Sakit gak seberapa, malunya itu loh yang dibikin inget terus," ungkap warganet.
"Kirain kesurupan," duga warganet.
"Salah sepatu ama lantainya itu, mbaknya nggak salah," balas warganet.
"Awal ya nge-vlog dan pada akhirnya mereka bermusuhan karna korban yang ditertawakan gak terima video ya tersebar luas," ttur warganet.
"Saking panglingnya lihat muka sendiri sampai jatuh sampai kaku kakinya," ujar warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan