SuaraJogja.id - Selain Gudeg, terdapat kuliner lain yang cocok dinikmati saat sarapan. Salah satunya deretan soto enak di Jogja yang punya berbagai aneka ragam dan rasa.
Deretan soto enak di Jogja ini punya ciri khas tersendiri dan memiliki rasa yang berbeda. Kuah soto yang penuh cita rasa dan rasanya yang menghangatkan tubuh membuat kuliner satu ini cocok untuk sarapan.
Jika kamu penasaran, yuk simak deretan soto enak di Jogja yang terkenal dan rasa yang lezat berikut ini.
1. Soto Sulung Stasiun Tugu
Baca Juga: 4 Cafe Instagramable di Jogja yang Cocok Buat Nongkrong Malam
Salah satu soto legendaris yang ada di Jogja, Soto Sulung di Stasiun Tugu sudah buka sejak tahun 1968 dan masih eksis hingga saat ini. Nggak cuma menyediakan soto daging, warung ini juga menyediakan soto daging dan jeroan, di mana kita bisa memilih sendiri isi jeroan yang diinginkan.
Untuk kuah soto satu ini tergolong pekat di lidah dan membuat siapa saja yang sudah mencicipi soto ini ketagihan. Lokasi Soto Sulung ini berada di selatan Stasiun Tugu Yogyakarta.
2. Soto Kadipiro
Buka sejak tahun 1921, Soto Kadipiro merupakan salah satu soto enak di Jogja yang masih dikenal hingga saat ini. Soto Kadipiro merupakan soto ayam dengan kuah gurih yang bikin nagih.
Kuah gurih dari kaldu ayam dan ditambah dengan perasan jeruk nipis akan membuat cita rasa soto ini cocok untuk mengawali hari untuk sarapan.
Baca Juga: Kebon Okay, Spot Kuliner di Jogja untuk Memanjakan Mata, Hati, Lidah, dan Pikiran
3. Soto Sampah
Berita Terkait
-
Pasar Literasi Jogja 2025: Memupuk Literasi, Menyemai Budaya Membaca
-
7 Kampung Ngabuburit Populer di Jogja yang Harus Kamu Datangi di Akhir Pekan Ramadan
-
Resep Soto Betawi Creamy Non Kolesterol ala Nana Mirdad, Cocok Jadi Menu Lebaran 2025
-
Terbaru! Daftar Harga Tiket Bus Jakarta-Jogja Lebaran 2025 Mulai Rp180 Ribuan
-
Dituduh Sastra Silalahi Kalah Judi Bola, Sosok Franky Kessek Bukan Fans Timnas Sembarangan
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
Terkini
-
Jadi Binaan BRI, UMKM Unici Songket Silungkang Mampu Tingkatkan Skala Bisnis
-
Arus Balik Lebaran 2025: BRI Hadirkan Posko BUMN di Tol dan Bandara untuk Kenyamanan Pemudik
-
Prabowo Didesak Rangkul Pengusaha, Tarif Trump 32 Persen Bisa Picu PHK Massal di Indonesia?
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!