SuaraJogja.id - Series WeTV dan Iflix terbaru yang kini banyak diperbincangkan oleh warganet adalah Kupu-Kupu Malam yang diperankan oleh Michella Ziudith. Series ini dikhususkan untuk penonton dewasa yang telah mengerti tema yang diangkat oleh series ini.
Lebih lanjut, berikut adalah beberapa fakta mengenai series Kupu-Kupu Malam yang mengangkat cerita tentang pekerja seks komersial.
1. Dikhususkan Rating Dewasa
Series yang satu ini diberi rating dewasa lantaran terdapat adegan-adegan dewasa yang dimainkan oleh pemeran. Rumah produksi film ini juga sudah melakukan sensor mandiri terhadap beberapa adegan garapannya.
Baca Juga: Pengakuan Mengerikan Pekerja Seks Komersial, Rela Tidur dengan Jenglot agar Banyak yang Open BO
2. Kisahkan Kehidupan Pekerja Seks
Hal ini menjadi salah satu alasan mengapa series ini dikhususkan bagi penonton dewasa. Sebab, MD Picture mencoba mengangkat sudut pandang terbaru tentang kehidupan dari seorang pekerja seks.
Dalam film ini, pekerja seks tersebut diperankan oleh Michelle Ziudith. Ia memerankan dua orang yang sama, yakni Laura dan Flo. Sebab, ia harus berganti peran, di samping menjadi seorang wanita penghibur, dirinya pun harus menjadi seorang kakak yang penyayang di mata adiknya.
3. Menyajikan Pesan Moral yang Sangat Kuat
Mengangkat hal yang tak biasa, Kupu-Kupu Malam ini juga menyajikan nilai moral yang kuat bagi para penontonnya. Melalui film ini, diharapkan dapat membuka pandangan baru terkait kehidupan seorang pekerja seks.
4. Michelle Ziudith Gunakan Body Double
Memerankan karakter seorang pekerja seks, Michelle Ziudith harus melakukan berbagai adegan dewasa. Namun, karena terdapat batasan yang harus dijaga, adegan yang dinilai sudah berada di luar batas, diwakilkan oleh body double.
5. Michelle Ziudith Sempat Ragu dan Takut Bergabung dengan Kupu Malam
Rangkaian proses pra-produksi, membuat Michelle merasakan banyak pengalaman baru. Ia bahkan sempat merasa asing, takut, dan ragu dengan keputusannya bergabung dengan film tersebut.
Beralih dari perannya yang acap kali protagonis, kini Michelle Ziudith hadir dengan perannya sebagai Laura dan Flo. Hal ini menjadi sajian baru yang bertolak belakang dengan seluruh peran yang pernah ia mainkan.
6. Penuh tantangan
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Cuma Goceng! Cara Gunakan Fast Track WeTV, Bisa Nonton Kupu Kupu Malam Lebih Cepat
-
Link Nonton Kupu-kupu Malam Episode 7A dan 7B Kualitas HD, Ada Adegan Panas Laura?
-
Link Nonton Kupu-kupu Malam Episode 6A-6B Legal, Laura Terima Bayaran Arif?
-
Kupu-kupu Malam Episode 7: Cek Jadwal dan Link Nontonnya, Arif Dirgantara Ketar-ketir Rahasianya Terbongkar
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
Terkini
-
TKP ABA Mulai Dipasang Pagar, Jukir dan Pedagang Masih Beraktivitas
-
Produksi Garmen yang Kebakaran Mandeg, Pabrik Milik BUMN Ini Siap Tampung Produksi Sementara
-
Wacana Buku Cetak di Sekolah Rakyat Jadi Penyelamat, Industri Percetakan Dapat Angin Segar
-
DANA Kaget untuk Warga Jogja: Klik Link, Langsung Cuan di Sini
-
Dari Gudeg hingga Inovasi, Yogyakarta Gelar Pameran Makanan Minuman Bertaraf Internasional