SuaraJogja.id - Seiring dunia yang terus berkembang, memilih jurusan kuliah yang menawarkan prospek karier yang menarik dan berprospek menjadi keputusan penting bagi para calon mahasiswa.
Para siswa yang ingin memastikan masa depan yang cerah setelah lulus, memiliki beberapa pilihan jurusan yang menjanjikan beragam peluang karier.
Berikut adalah daftar ketujuh jurusan yang menawarkan banyak peluang kerja menarik
Ekonomi Pembangunan
Jurusan ini mempelajari tentang pembangunan ekonomi pada suatu negara, mencakup bidang industri, perbankan, bisnis, dan isu ekonomi lainnya. Lulusan jurusan ekonomi pembangunan dapat bekerja sebagai trend analyst, business analyst, financial analyst, account officer, dan banyak lagi.
Manajemen
Berkuliah di jurusan manajemen, mahasiswa akan mempelajari tentang pengelolaan organisasi dan bisnis. Lulusan manajemen memiliki banyak pilihan pekerjaan, termasuk manajer, dosen, pengusaha, business analyst, dan researcher in business and management.
Universitas Atma Jaya Yogyakarta jadi salah satu kampus swasta yang memiliki kualitas unggul untuk mendukung mimpi-mimpimu di masa depan. Tidak hanya jurusan manajemen saja, ada banyak jurusan di UAJY yang memiliki akreditasi unggul serta dilengkapi dengan sarana prasarana yang terbaik pula.
Akuntansi
Baca Juga: Akreditasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Kampus Pencetak Generasi Penerus Bangsa
Jurusan ini mempelajari tentang metode pencatatan serta penyusunan laporan keuangan. Lulusan akuntansi dapat menjadi manajer keuangan, auditor, akuntan, akuntan pajak, akuntan publik, dan lainnya.
Ilmu Komunikasi
Ilmu komunikasi belakangan banyak diincar karena menjanjikan peluang karier yang besar sebagai humas atau public relation (PR), jurnalis, marketing komunikasi, content writer, dan lainnya.
Segera daftar di Universitas Atma Jaya jika kamu berminat menjadi sosok kreatif masa depan karena kampus swasta favorit di Yogyakarta ini siap menunjang mimpi-mimpi kamu di masa depan.
Informatika
Jurusan ini mempelajari tentang teknologi komputer dan pengembangan software. Posisi yang ditawarkan untuk lulusan jurusan informatika beragam, mulai dari programmer hingga data scientist & data analyst.
Berita Terkait
-
Pilihan Menarik Jurusan Kuliah Bagi Anak IPS di Bidang Humaniora
-
UAJY dan ITK Kerja Sama Program Magang Merdeka Belajar Kampus Merdeka
-
Jurusan Kuliah yang Banyak Dibutuhkan oleh Perusahaan, Jangan Lupa Pilih Kampus Terbaik
-
Tips Pilih Jurusan Kuliah yang Tepat untuk Generasi Z Agar Sukses di Masa Depan
-
Info Lengkap Pendaftaran Mahasiswa Baru Universitas Atma Jaya Yogyakarta
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Kritik Tajam MPBI DIY: Pemerintah Disebut Pakai Rumus Upah yang Bikin Buruh Gagal Hidup Layak
-
Pemkot Yogyakarta Targetkan 100 Rumah Tak Layak Huni Selesai Direnovasi Akhir Tahun 2025
-
Trah Sultan HB II Ultimatum Inggris! Ribuan Manuskrip Geger Sepehi 1812 Harus Dikembalikan
-
Terdesak Utang Pinjol, Pemuda di Sleman Nekat Gasak Laptop di Kos-Kosan
-
Faber Instrument: UMKM Kayu Jati Cianjur yang Sukses Tembus Pasar Global Berkat Dukungan BRI