SuaraJogja.id - Bocah berumur 16 tahun berinisial AR harus berurusan dengan kepolisian. Hal ini menyusul keterlibatannya sebagai eksekutor pembacokan di dua lokasi berbeda di Sleman.
"Ya benar bahwa dari dua kejadian yang terjadi di TKP Gamping dan Seyegan memang eksekutornya sama yaitu berinisial AR," ujar Kasat Reskrim Polresta Sleman Made Wira Suhendra saat rilis kasus di Mapolresta Sleman, Senin (21/8/2023).
"Dua-duanya ini eksekutornya AR dengan alat yang sama yaitu satu buah golok. Namun untuk jongkinya berbeda dan kendaraan yang digunakan pun berbeda," imbuhnya.
Sebagai informasi peristiwa kejahatan jalanan di Gamping terjadi pada Rabu (26/7/2023) lalu. Sementara kejadian di Seyegan itu terjadi pada (13/8/2023) kemarin.
Baca Juga: Ampuh Atasi Klitih, Pemda DIY Didesak Bangun Ruang Terbuka Hijau
Dari dua lokasi tersebut, polisi berhasil mengamankan tiga pelaku anak di bawah umur yakni AR sebagai eksekutor di dua tempat itu dan FA (17) serta GAF (17) sebagai jongki.
Berdasarkan pemeriksaan, disampaikan Made bahwa sajam itu memang sudah dibawa AR sejak dari rumahnya. Pelaku sendiri diketahui masih duduk di bangku sekolah.
"Jasil pemeriksaan memang tidak ada kaitannya artinya tidak ada kenal antara korban dengan eksekutor," ujarnya.
Pihaknya juga masih melakukan pendalaman terkait kemungkinan keterlibatan para pelaku kejahatan jalanan ini dalam suatu geng atau kelompok. Namun dari sekolah para pelaku ini memang semuanya berbeda.
"Untuk pendalaman terkait dengan apakah para pelaku atau anak yang berkonflik dengan hukum ini tergabung dalam satu kelompok atau yang mungkin geng ini kita masih mendalami. Tapi sejauh ini kita tidak menemukan apakah yang bersangkutan ini bergabung dalam satu kelompok tertentu," tuturnya.
Baca Juga: Seret Sajam Di Jalanan, Gibran Geram Siap Habisi Pelaku Klitih yang Tertangkap
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Drama 5 Gol, Persis Solo Kalahkan PSS Sleman
-
Terima Tantangan Persis Solo, PSS Sleman Ingin Beri Jamuan Mimpi Buruk
-
Persib Nol! Daftar Klub Liga 1 Paling Banyak Sumbang Pemain ke Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert
-
Pemain Persita Diminta Berani Pegang Bola, PSS Sleman Punya Senjata Baru?
-
Malam Ini! Link Live Streaming Persita Tangerang vs PSS Sleman
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Pelaku Pembakaran Gerbong di Stasiun Yogyakarta Jadi Tersangka, KAI Alami Kerugian Rp 6,9 Miliar
-
Cakupan Kepemilikan Dokumen Kependudukan Bantul Capai Target Nasional
-
Pertama di Indonesia, Wamenkop Resmikan Koperasi Merah Putih Gapoktan Sidomulyo di Sleman
-
Ekonom UGM Soroti Isu Sri Mulyani Mundur, IHSG Bakal Memerah dan Sentimen Pasar Negatif
-
Nekat, Perempuan Asal Gunungkidul Ajak Suami Curi Motor dan Uang di Bekas Tempat Kerjanya