SuaraJogja.id - Indonesian Development Foundation (IDF) menggelar acara simposium internasional tentang pengurangan dampak (harm reduction) tembakau dengan lokakarya penelitian ekonomi tembakau. Sejumlah peneliti dari berbagai negara dihadirkan langsung untuk membahas persoalan rokok dan tembakau secara luas.
Salah satu isu yang menjadi pembahasan adalah tentang meningkatnya jumlah perokok aktif. Hal itu yang kemudian berdampak pula pada biaya kesehatan akibat efek penggunaan rokok.
Beberapa study terkait strategi pengurangan resiko kesehatan bagi perokok aktif bermunculan. Beberapa rekomendasi yang dihasilkan studi-studi tersebut adalah penggunaan produk-produk rendah resiko seperti rokok elektronik, heated tobacco products (HTP), Nicotine Patch, dan sebagainya.
Beberapa penelitian bahkan menunjukkan bahwa penggunaan produk-produk tersebut dengan kadar zat berbahaya yang rendah didalamnya, seperti TAR. Lalu didukung dengan system kuota pembelian dapat menurunkan biaya kesehatan bagi perokok aktif.
Baca Juga: Kasus Begal Payudara Terjadi Lagi di Sleman, Pelaku Berhasil Kabur
Berdasarkan penelitian yang ia lakukan aturan atau regulasi tentang produk baru itu diperlukan untuk memastikan bahwa produk tersebut aman. Termasuk rokok elektronik yang disebut dapat membantu perokok dewasa untuk berhenti dan sekaligus mendukung pengurangan dampak buruk.
"Jadi saya melakukan banyak penelitian dan mencari cara untuk mendorong perokok agar beralih ke produk pengurangan dampak buruk yang jauh lebih baik bagi mereka daripada tembakau," kata Profesor Donald Kenkel dari Cornell University USA ditemui disela acara di Hotel Novotel Malioboro, Senin (18/9/2023).
"Menurut kami hal ini menawarkan potensi yang besar sehingga apa yang harus dilakukan oleh kebijakan publik adalah mempertimbangkan semua trade-off antara mengenakan pajak pada produk baru seperti rokok elektronik," sambungnya.
Donald memberi contoh salah satunya Inggris yang sudah menerapkan sistem ini. Di sana telah dijalankan uji klinis yang menunjukkan bahwa rokok elektronik adalah salah satu cara paling efektif untuk membantu perokok aktif berhenti.
Bahkan, layanan kesehatan nasional Inggris sudah merekomendasikan rokok elektronik sebagai cara untuk berhenti merokok. Mereka bahkan mengadakan penjualan rokok elektronik di rumah sakit.
Baca Juga: Korban Kecelakaan di Sleman Viral Jadi Perbincangan, Netizen: Terjatuh dengan Elegan
Di Indonesia sendiri, Donald menilai ada potensi untuk peralihan rokok itu. Mengingat perokok aktif di Indonesia juga masih relatif tinggi terutama di kalangan laki-laki.
Berita Terkait
-
BNI Indonesias Horse Racing Triple Crown & Pertiwi Cup 2025 Garapan SARGA.CO Siap Pentas di Yogya
-
Ini yang Buat Jumlah Perokok di RI Sulit Turun
-
Cari Vila dengan Private Pool di Yogyakarta? Ini 7 Rekomendasi Terbaik
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
-
Bencana Hidrometeorologi Mengintai Yogyakarta, Status Siaga Diperpanjang!
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara
-
Diminta Tunjukkan Ijazah Asli, Dekan Fakultas Kehutanan UGM: Ada di Pak Jokowi
-
Heboh Ijazah Jokowi, UGM Tegas: Kami Punya Bukti, Skripsi Tersimpan di Perpustakaan
-
Banknotes SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025 dari BRI: Dukungan Proaktif Layanan Haji
-
UGM Dituding Tak Berani Jujur Soal Ijazah Jokowi, Amien Rais: Ada Tekanan Kekuasaan