SuaraJogja.id - PSIM Yogyakarta bakal menjamu Perserang Serang dalam lanjutan Liga 2 2023/2024 di Stadion Mandala Krida, Kota Jogja, Minggu (19/11/2023). Bermain di kandangnya lagi, skuat asuhan Kas Hartadi menargetkan kemenangan telak.
PSIM Yogyakarta sudah bertemu Perserang di putaran pertama Liga 2. Hasilnya, skuat Laskar Mataram menang tipis 1-0 di kandang milik lawan.
Hal serupa kembali ingin dicapai PSIM di Stadion Mandala Krida nanti. Ari Maring dkk tak akan memberi ampun tim tamu untuk dihajar dalam pertandingan tersebut.
Kas Hartadi juga sudah menyiapkan penggawanya untuk bisa meraih tiga poin tambahan. Selain itu evaluasi juga penting dilakukan agar kemenangan bisa dicapai lagi.
Baca Juga: Dimainkan Sekali saat Bela PSIM Yogyakarta, Taopik Hidayat Langsung Dilepas Klub?, Ini Alasannya
Ambisi yang sama untuk menang bukan tanpa alasan. PSIM sendiri menargetkan bisa promosi ke Liga 1 musim depan.
Menghadapi Perserang Serang di kandang, PSIM tentu mendapat dukungan penuh oleh suporter. Namun ancaman PSIM juga bisa saja membutnya kalah di hadapan ribuan pendukung.
Perserang Serang mengoleksi satu kemenangan di laga terakhirnya menghadapi PSKC Cimahi. Skor 1-0 menambah poinnya untuk merangkak naik di klasemen sementara.
Seharusnya Perserang Serang dijadwalkan bertanding menghadapi Malut United. Namun pertandingan yang harusnya dihelat pekan lalu, justru ditunda.
Masih memiliki motivasi usai menang dari PSKC Cimahi, Perserang tentu memiliki ambisi yang sama untuk menang di laga tandang. Hal ini perlu jadi perhatian skuat Laskar Mataram yang akan menjamu lawan di kandang.
Baca Juga: Augusto Neto Cetak Sebiji Gol saat Hadapi PSKC Cimahi, Pelatih PSIM Yogyakarta: Belum Bisa Adaptasi
Secara statistik, PSIM Yogyakarta memang berada jauh di atas lawannya Minggu nanti. Mengoleksi 16 poin dari 8 pertandingan tentu memberikan semangat bagi sang tuan rumah.
Berita Terkait
-
Anak Tidak Hidup Demi Jadi Objek Ambisi Orang Tua: Kasus Altet Taekwondo
-
Saat Ambisi Menjadi Beban: Bagaimana Menjaganya Tetap Sehat?
-
PSIM Yogyakarta Hadiahi Erwan Hendarwanto Sekolah AFC Pro
-
Siapa Pemilik Sumut United? Ternyata Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga
-
Statistik Mentereng Boaz Solossa di Liga 2, Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI