"Harus dinaikkan sih, karena kan saya sudah berkeluarga ya. Jadi untuk memenuhi kebutuhan anak, istri, pakai umr Jogja sebulan itu ga cukup," katanya.
Pria asli Yogyakarta ini juga menambahkan bahwa mungkin UMP Yogyakarta akan cukup untuk orang yang masih hidup sendiri, belum berkeluarga.
"UMP Jogja mungkin akan cukup untuk seorang saja, untuk orang-orang yang belum berkeluarga. Tapi kalau untuk yang sudah berkeluarga seperti saya, tentu saja ga cukup ya", ucap Ariq.
Sebelumnya Gubernur DIY, Sri Sultan HB X memastikan Upah Minimum Provinsi (UMP) DIY pada 2024 mendatang naik.
"Nanti kita lihat saja, naiknya [ump 2024] pasti naik tapi naiknya berapa saya ndak tau," ujar Sultan di Kompleks Kepatihan Yogyakarta, Selasa (14/11/2023).
Namun Sultan belum bisa memastikan persentase kenaikan UMP DIY untuk 2024. Sebab saat ini Pemda DIY baru melakukan koordinasi dengan sejumlah pihak.
Rapat pengupahan 2024 baru akan dirapatkan pada Kamis (16/11/2023) besok bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Nantinya pengupahan akan disesuaikan dengan peraturan baru tentang pengupahan sudah ada yakni Peraturan Pemerintah (PP) 51 tahun 2023.
"Kan PP-nya sudah ada tapi saya kan rapatnya baru hari Kamis, sekarang saya belum tahu," tandasnya.
Kontributor: Fristian Setiawan
Baca Juga: Berapa Tarif Masuk ke Diorama Arsip Jogja?
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah
-
Relawan BRI Peduli Lakukan Aksi Bersih-Bersih Sekolah untuk Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro