SuaraJogja.id - Musik religi menjadi salah satu unsur pelengkap perayaan di bulan Ramadan. Hal ini mendorong GRAMM HOTEL by Ambarrukmo Yogyakarta menggelar intimate konser.
Bertajuk "Buka Puasa Bersama Sahabat Kita", konser yang dihelat GRAMM HOTEL by Ambarrukmo ini menghadirkan Panji Sakti. Musisi kelahiran Bandung itu melantunkan karya-karya religi terbaiknya.
GRAMM HOTEL ingin memberikan pengalaman momen ngabuburit dengan suguhan performa musikalisasi musik religi persembahan dari Panji Sakti. Sang penyanyi membawakan lagu-lagu populernya seperti "Sang Guru", "Kepada Noor", "Sekuntum Bunga Kamboja", dan masih banyak lagu lainnya.
Salah satu keistimewaan musik Panji Sakti yaitu lagu yang enak didengar dan mudah dimengerti sehingga para pendengar dapat menikmatinya.
Baca Juga: Semarak Ramadan di GRAMM HOTEL by Ambarrukmo
Intimate konser :Buka Puasa Bersama Sahabat Kita" begitu istimewa. Tidak hanya sekedar bernyanyi, tetapi dilanjutkan dengan berbuka puasa bersama.
Konser diselenggarakan pada Sabtu (23/3/2024) di Ballrom GRAMM HOTEL. Acara yang dilengkapi dengan hidangan all you can eat buffet ini dibanderol dengan harga Rp188 ribu per orang.
Penawaran beli 5 dapat 6 pun tersedia bagi para tamu yang ingin menunggu waktu berbuka bersama keluarga ataupun kerabat terdekat.
Untuk informasi lebih lanjut jangan ragu untuk menghubungi GRAMM HOTEL melalui Whatsapp 0882 3288 2204 atau melalui website www.grammhotel.com/ramadhan
Berita Terkait
-
Jin BTS Siap Temui ARMY Lewat Tur Solo Perdana RUNSEOKJIN_EP.TOUR
-
Masalah Logistik, Konser Taeyeon di Tokyo Dibatalkan Mendadak
-
Ultah ke-30, Tipe-X Gelar Tur Orkestra dan Rilis Album ke-8
-
Doyoung NCT Umumkan Comeback Solo dan Konser Terbaru Bulan Juni Depan
-
Prediksi Setlist Konser J-Hope di Jakarta, Ada Lagu-Lagu BTS
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan