SuaraJogja.id - BRImo berhasil membawa telinga dan hati penonton melayang dalam melodi syahdu di Jazz Gunung Burangrang! Acara musik yang menyuguhkan alunan jazz nan memikat ini memang nggak hanya mampu menyegarkan jiwa, tetapi juga menawarkan pengalaman nggak terlupakan di tengah keindahan alam.
Sejumlah musisi ternama Tanah Air pun juga turut hadir menjadi pengisi acara Jazz Gunung Burangrang Bersama BRImo. Di antaranya seperti Vina Panduwinata & F.I.[E].R.Y, Danilla, Elvy Sukaesih feat. Bandung Jazz Orchestra, Tohpati Ethnomission, Dul Jaelani Dewa 19 Experience, Sambasunda, Skhi, Aib Show, Kevin Yosua & Feat. Mahanada, Nadine Adrianna, Benn Yapari, Arumtala, Ear Sun, hingga Arnando Putra & Frank Pattinasarany.
Nggak ketinggalan, BRImo juga memberikan beragam promo dan program menarik yang bisa penonton manfaatkan untuk meningkatkan pengalaman bertransaksi sehari-hari. Apa saja ya itu?
1. Program Buka Tabungan dan Aktivasi BRImo mendapatkan saldo BRImo senilai Rp 100.000.
2. Program Top Up Dana, reward dalam bentuk lucky draw dengan hadiah utama berupa logam mulia
3. Program Promo Pembelian Tiket sebesar 30% dengan maksimal Rp 200.000 melalui website jazzgunung.com maupun offline, untuk pembelian tiket mengunakan BRImo dan Kartu Debit BRI.
Lihat kan, ada banyak program dan promo menarik yang BRI tawarkan khusus buatmu. Sebagai tambahan informasi, BRI juga kembali menghadirkan BRImo FSTVL dengan hadiah yang semakin berlimpah. Untuk mendapatkan hadiah menarik ini, kamu perlu melakukan transaksi menggunakan BRImo, Debit BRI, dan Kartu Kredit BRI agar bisa mendapatkan Poin 5X Lipat. Poin-poin yang terkumpul nantinya bisa ditukarkan dengan hadiah langsung yang bisa kamu tukarkan melalui BRImo.
Selain itu, jangan lupa pula untuk tingkatkan saldo tabunganmu untuk memperbesar peluang memenangkan hadiah undian menarik sebagai apresiasi dari BRI selama periode program, yakni 1 Oktober 2024 - 31 Maret 2025. Yuk, manfaatkan #SeGunungKemudahanBRImo untuk bikin hidupmu makin berkualitas!
Baca Juga: Lewat Klasterku Hidupku dari BRI, Petani Rumput Laut di Nusa Penida Mendapat Program Pemberdayaan
Berita Terkait
-
Makin Canggih! BRImo Hadirkan Fitur Kirim Barang melalui PosAja
-
Diapresiasi sebagai Sebagai CEO of The Year, Dirut BRI Dedikasikan Penghargaan pada Nasabah dan Pekerja
-
BRI Peduli Ini Sekolahku Bantu SDN 001 Sungai Pagar Riau Miliki Fasilitas dan Infrastruktur yang Memadai
-
Borong Penghargaan, BRI Buktikan Diri Jadi "Home to The Best Talent"
-
Jangan Lewatkan BRImo FSTVL 2024 pada 11-13 Oktober 2024 di Kota Kasablanka
Terpopuler
- Pemain Terbaik Liga 2: Saya Siap Gantikan Ole Romeny!
- Pemain Arsenal Mengaku Terbuka Bela Timnas Indonesia
- 1 Detik Pascal Struijk Resmi Jadi WNI, Cetak Sejarah di Timnas Indonesia
- 4 Sedan Bekas Murah di Bawah Rp 30 Juta: Perawatan Mudah, Cocok untuk Anak Muda
- Pelatih Belanda Dukung Timnas Indonesia ke Piala Dunia: Kluivert Boleh Ambil Semua Pemain Saya
Pilihan
-
Jokowi Hari Ini Diperiksa di Mapolresta Solo, Tunjukkan Ijazah Asli?
-
Jelang Super League, PSIM Yogyakarta Ziarahi Makam Raja: Semangat Leluhur untuk Laskar Mataram
-
Hasil Piala AFF U-23 2025: Thailand Lolos Semifinal dan Lawan Timnas Indonesia U-23
-
42 Ribu Pekerja Terkena PHK di Tahun Pertama Prabowo Menjabat
-
BPK Ungkap Rp3,53 Triliun Kerugian Negara dari Era SBY Hingga Jokowi Belum Kembali ke Kas Negara
Terkini
-
Bantul Beri Angin Segar: Program Pemberdayaan Masyarakat Padukuhan Siap Tekan Kemiskinan & Stunting
-
7 Pelanggaran Ini Jadi Incaran Polisi di Operasi Patuh Progo 2025! Jangan Sampai Kena
-
Mutasi Pejabat Sleman: Bupati Harda Ancam Rotasi Cepat Jika Kinerja Jeblok
-
Dulu Aman dari Kekeringan, Kini Srandakan Bantul Krisis Air: Apa yang Terjadi dengan Sungai Progo?
-
Rahasia Jogja Kurangi Sampah Hingga 70 Persen: Insentif Penggerobak jadi Kunci