Saat ini, Wahyudi menjelaskan masyarakat yang berbelanja di atas Rp 160.000 akan mendapatkan cashback sebesar 20%. Wahyudi juga menyebutkan, semenjak wabah corona merebak literasi digital warga menunjukkan peningkatan.
Warga secara mau atau tidak mau, harus membekali diri dengan pengetahuan digital untuk dapat melakukan update terkini.
Selain itu, laporan dan asistensi warga yang terdampak COVID-19 juga dilakukan secara daring. Hal ini dinilai mempermudah akses pemerintah dalam melakukan pendataan, untuk kemudian menetapkan kebijakan selanjutnya.
Baca Juga:Gegara Pasien Corona Berbohong, RS di Kediri Kekurangan 15 Tenaga Medis