Memanas! KKP Sindir Soal Penenggelaman Kapal, Susi Pudjiastuti Balas Begini

Mantan menteri Susi Pudjiastuti sebelumnya sindir kebijakan KKP yang izinkan 26 perusahaan ekspor bibit lobster.

Galih Priatmojo
Kamis, 02 Juli 2020 | 11:56 WIB
Memanas! KKP Sindir Soal Penenggelaman Kapal, Susi Pudjiastuti Balas Begini
Ilustrasi Susi Pudjiastuti. (Suara.com/Ema Rohima)
Mantan Menteri Susi Pudjiastuti balas sindiran akun KKP. [@kkpgoid / Twitter]
Mantan Menteri Susi Pudjiastuti balas sindiran akun KKP. [@kkpgoid / Twitter]

Tak berapa lama, kicauan dari akun KKP itupun disambut sebanyak 10 tepuk tangan dari Susi Pudjiastuti. Sambutan tepuk tangan dari perempuan yang masuk dalam kategori perempuan Indonesia paling dikagumi dunia versi YouGov tersebut pun mendapat banyak dukungan netizen.

"Biarkan bu dia bebas membuat slogan-slogan untuk menghibur dirinya sebelum reshuffle menjemputnya," kata @iwam_gsugli.

"Ga sabar nunggu pak Edhie diresuffle. Mohon disegerakan ya pak @jokowi," kata @gorong_gulita.

"Masih lebih pintar kebijakan seorang menteri perempuan yang tidak lulus sma normal dibanding menteri yang sekarang," ujar @hasipenjaga.

Baca Juga:Waspada, Sengatan Ubur-Ubur di Pantai Jogja Masih Mengancam Sampai Agustus

"Jalan-jalan ke Bali, jangan lupa membeli teri, kalau bu Susi jago dalam aksi, Pak Edi hanya pintar narasi," tukas @NewYudi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak