Kerap Berseberangan, Kali Ini PKS Dukung Jokowi Soal Revisi UU ITE

Hidayat Nur Wahid mengindikasikan PKS siap dukung adanya revisi UU ITE demi keadilan

Galih Priatmojo
Selasa, 16 Februari 2021 | 08:25 WIB
Kerap Berseberangan, Kali Ini PKS Dukung Jokowi Soal Revisi UU ITE
Mahfud MD mau revisi UU ITE (Twitter/mohmahfudmd)

"Hati-hati, ada pasal-pasal yang bisa menimbulkan multitafsir harus diterjemahkan secara hati-hati," ungkapnya.

Lebih jauh, Jokowi mengarahkan apabila UU ITE tak bisa memberikan rasa keadilan maka ia akan meminta DPR untuk bersama-sama merevisi UU ITE tersebut.

"Sebab di sinilah hulunya, direvisi terutama menghapus pasal-pasal karet yang penafsirannya bisa berbeda-beda yang mudah diinterpretasikan secara sepihak," jelasnya.

Baca Juga:PKS Rekrut Komika Wawan Saktiawan Jadi Pengurus Partai

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini