Komentar yang diberikan oleh akun Twitter @DitjenPajakRI ini pun menuai berbagai respons dari warganet.
"Hahahaha admin gercep soal beginian," tulis warganet.
"Makin lama kamu makin cringe. Kurang lama kamu makin kurang etis meranah pada hal privasi terutama income dan pajak orang," ungkap warganet.
"Tiap kali ada yg beginian, tiap kali juga gw bilang : Min, sambil perbaiki system DJP dong, biar ga error mulu tiap kali lapor pajak, tiap mau lapor 21, 23, 26, ga bisa diakses, terutama tanggal akhir pelaporan, kalo alesannya banyak yg akses, ya dibenerin dong, upgrade kek, huft," ungkap warganet lain.
Baca Juga:Viral Pria Cari Jodoh Ngaku Bergaji Rp70-100 Juta, Ditjen Pajak Auto 'Jatuh Cinta'
"Ninuninu,70jt pajaknya brp min," kata warganet.
Kontributor SuaraJogja.Id: Dita Alvinasari
- 1
- 2