Viral Wisatawan Borobudur Curhat Mobil Dikerumuni Pedagang, Tuai Hujatan

Wisatawan wanita tersebut dibuat kaget sekaligus syok saat mobilnya yang baru sampai di tempat wisata Borobudur, tiba-tiba langsung diserbu oleh sejumlah pedagang

Eleonora PEW
Senin, 25 Juli 2022 | 13:56 WIB
Viral Wisatawan Borobudur Curhat Mobil Dikerumuni Pedagang, Tuai Hujatan
Sejumlah pedagang kerumuni mobil wisatawan di Borobubur (Instagram/@underc0ver.id)

Namun respons sebaliknya, justru diberikan warganet setelah melihat unggahan video tersebut. Kebanyakan warganet menyebut hal tersebut bukanlah masalah besar. Sebab pedagang di tempat wisata merupakan suatu hal wajar ditemui.

"Namanya juga usaha mba. Itu namanya menjemput bola. Dan ingat mereka jualan bukan buat kaya mba tapi buat makan sehari-hari," tulis @baguszp97.

"Ya santai aja mba, mereka juga baik kok. Kalo ngga mau tinggal bilang maaf dan meraka juga ngga akan maksa kok," tulis @ayuniwidiyas.

"Lebay banget mbak, tinggal turun dari mobil terus ditolak secara sopan gampang loh," tulis @luvdeeans.

Baca Juga:Nenek-nenek Penjual Ikan Sepi Pembeli Lihat Pedagang Lain yang Laris: Jangan Putus Asa!

"Sebenernya yang kaya begini sih saya ngga masalah, cuma kadang anak jadi takut turun dari mobil karena mobil keburu dikelilingi orang dagang," tulis @iqblmhmmdkmc.

"Udah biasa, gue juga kemarin kaya gitu pas keluar dari bis banyak yang nawarin," tulis @reynaldosetyawan.

Kontributor : Gita Putri Rahmawati

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak