Oleh karenanya, untuk menjaga performa tersebut diperlukan kiat-kiat yang bisa mendorong demi kinerja yang lebih baik.
"Dengan seminar motivasi ini diharapkan mampu memberikan nilai dan mendorong kinerja para pegawai Bea Cukai Yogyakarta agar makin baik ke depannya," tambahnya.