Dia menambahkan, ada 3 orang petugas yang mendatangi petugas Aset Puskesmas Induk yaitu Puskesmas Tepus II dengan membawa surat resmi berkaitan akan mengambil peralatan BTS dari Kominfo.
"Surat resminya ada di kantor (Puskesmas Tepus 2). Ingat saya dari Telkomnet,"tuturnya.
Cara mengambilnya dengan dipotong dan digrindra. Alat-alat yang diambil diantaranya adalah antena 1,8 meter, alat mirip Parabola, UPS 2 KVA dan rak indoor yang besi kotak hitam 1 unit beserta peralatan di dalamnya.
Kontributor : Julianto