Mengenai kondisi mayat sendiri, Nurdin mengaku masih belum bisa menjelaskan secara detail. Saat ini identifikasi serta pemeriksaan lebih lanjut masih dilakukan oleh tim medis RSUD Wates.
"Luka belum bisa dijelaskan karena masih tahap pemeriksaan oleh dokter. Setelah ada hasil visum nanti akan segera kami sampaikan," tandasnya.