Jadwal Buka Puasa di Wilayah Yogyakarta dan Sekitarnya, Jumat 5 April 2024 Disertai Doa Perjalanan Jauh saat Mudik

Sejumlah muslim juga bersiap pulang ke kampung halaman.

Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 05 April 2024 | 14:53 WIB
Jadwal Buka Puasa di Wilayah Yogyakarta dan Sekitarnya, Jumat 5 April 2024 Disertai Doa Perjalanan Jauh saat Mudik
Ilustrasi Berbuka Puasa. (unsplash/majeed nasher)

SuaraJogja.id - Berikut jadwal buka puasa di Yogyakarta dan sekitarnya pada Jumat (5/4/2024). Daerah sepreti Sleman, Bantul, Gunungkidu hingga Kulon Progo, hanya selisih beberapa menit untuk menentukan waktu berbuka.

Imsak: 04.17 WIB
Subuh: 04.27 WIB
Dzuhur: 11.45 WIB
Ashar: 15.01 WIB
Maghrib: 17.45 WIB
Isya: 18.54 WIB

Doa perjalanan jauh

Bulan Ramadan 1445 H/2024 M akan segera usai. Sejumlah masyarakat muslim, bersiap menyambut Idul Fitri pada Rabu (10/4/2024).

Di tengah kondisi berakhirnya puasa Ramadan, sejumlah muslim juga memilih untuk lebaran di kampung halaman. Otomatis budaya mudik dilakukan umat muslim menuju rumahnya masing-masing.

Berikut ini sejumlah doa yang bisa dibaca ketika melaksanakan perjalanan jauh untuk mudik ke kampung halaman:

اَلْحَمْدُ للهِ، سُبْحَانَ الَّذِي سَخَّرَ لَنَا هَذَا وَمَا كُنَّا لَهُ مُقْرِنِينَ وَإنَّا إِلَى رَبِّنَا لَمُنْقَلبُونَ

Arab latin: Alhamdulilah subhanalladzi sakhorolana hadza wa makunna lahu muqrinina wa inna illa robbana lamunqolabuun

Artinya: "Segala puji bagi Allah, Maha Suci Allah yang telah menundukkan semua ini bagi kami, padahal sebelumnya kami tak menguasainya dan sesungguhnya hanya kepada Tuhan kami akan kembali".

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak