Akhir Penantian, DPRD Gunungkidul Segera Miliki Ketua Definitif

"Informasi rekomendasinya sudah turun, tinggal menunggu surat dari DPC yang juga disertai dengan rekom DPP itu."

Muhammad Ilham Baktora
Jum'at, 04 Oktober 2024 | 20:53 WIB
Akhir Penantian, DPRD Gunungkidul Segera Miliki Ketua Definitif
Suasana kantor DPRD Gunungkidul. [Kontributor/julianto]

"Setelah itu, sambil menunggu SK Gubernur baru akan dibahas mengenai alkap DPRD seperti ketua komisi, bamus, banggar dan lain sebagainya," jelasnya.

Lebih lanjut ia mengatakan, untuk daftar nama pimpinan dewan yang diusulkan oleh partai yang mendapar kursi terbanyak diantaranya, Wulan Tustiana dari Partai Nasdem, Suwignyo dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), dan Heri Nugroho dari Partai Golkar.

"Kalau untuk PDIP memang sudah turun rekomnya, tapi belum mengirimkan ke kami. Jadi saya belum tahu siapa yang akan menjadi Ketua DPRD periode ini," ujar dia.

Kontributor : Julianto

Baca Juga:Cuti Kampanye Pilkada 2024, DPRD Gunungkidul Terancam Kosong?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini