Jembatan Kedungdowo Gunungkidul Lumpuh Total, Warga Terpaksa Memutar 8 Kilometer

Hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan debit air Sungai Kedungdowo meningkat drastis.

Muhammad Ilham Baktora
Senin, 06 Januari 2025 | 11:15 WIB
Jembatan Kedungdowo Gunungkidul Lumpuh Total, Warga Terpaksa Memutar 8 Kilometer
Jembatan Kedungdowo diterjang banjir yang terjadi sejak Sabtu-Minggu (4-5/1/2025) di Gunungkidul. [Kontributor Suarajogja.id/Julianto]

Hingga berita ini ditulis, air di Jembatan Kedungdowo masih menggenangi badan jembatan. Warga diimbau untuk menghindari jalan ini hingga air benar-benar surut dan kondisi kembali aman. Pengguna jalan disarankan menggunakan jalur alternatif meskipun jaraknya lebih jauh.

Dinas terkait diharapkan segera turun tangan untuk memantau kondisi jembatan dan mencari solusi jangka panjang, mengingat jalan ini merupakan akses vital bagi warga di dua kapanewon tersebut.

Kontributor : Julianto

Baca Juga:Napas Lega Buruh Gunungkidul soal UU Ketenagakerjaan Pisah dari UU Cipta Kerja, KSPSI: Optimis Sejahterakan Pekerja

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak