Kecelakaan Adu Banteng di Ngemplak Sleman, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Kecelakaan itu bermula saat sepeda motor Honda CB 150 itu melaju dari arah barat ke timur. Kemudian menjelang TKP diduga hendak menyalip kendaraan di depannya.

Galih Priatmojo | Hiskia Andika Weadcaksana
Rabu, 23 April 2025 | 13:09 WIB
Kecelakaan Adu Banteng di Ngemplak Sleman, Pengendara Motor Meninggal Dunia
Ilustrasi mayat, jenazah. [Envato]

Peristiwa kecelakaan tersebut menjadi peringatan penting bagi pengguna jalan di Sleman. Terutama untuk selalu mematuhi aturan lalu lintas dan menjaga kewaspadaan di jalan raya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak