SuaraJogja.id - Adanya kebijakan physical distancing sebagai upaya untuk memutus penyebaran virus covid-19 secara langsung membatasi aktivitas sehari-hari termasuk di antaranya untuk memenuhi kebutuhan dapur.
Tapi, tak perlu khawatir, buat kamu yang ada di Jogja dan sekitarnya bisa memanfaatkan belanja online. Nah berikut rekomendasi 4 akun Instagram jual sayur online di Jogja yang bisa kamu order.
1. Amboja Farm
Akun Instagram pertama adalah Amboja Farm dengan username @amboja.farm. Berbagai jenis sayur dijual di Amboja Farm yang buka tiap hari Senin sampai Sabtu ini.
Baca Juga: Nyadran hingga Padusan, Warga Jogja Punya 4 Tradisi Unik Sambut Ramadan
Proses pemesanan di Amboja Farm bisa kamu lakukan satu hari sebelumnya ya, karena paketan sayur kamu akan dikirimkan hari berikutnya. Selain menjual sayur, Amboja Farm juga menjual ikan segar dan buah lho.
2. Ritxmarket
Sama seperti Amboja Farm, kamu juga bisa membeli sayur online di Ritxmarket dengan username @ritxmarket. Toko sayur online ini menerima orderan via WhatsApp dari pukul 08.00 pagi sampai 15.00 sore.
Kamu bisa mendapatkan sayur, buah, sembako dan lain-lain di Ritxmarket dengan cara order yang juga praktis lho.
3. Sayon Jogja
Baca Juga: Masjid di Jogja Diimbau Ganti Takjil dengan Paket Sembako Selama Ramadan
Sama seperti dua akun Instagram di atas, Sayon Jogja juga menyediakan berbagai sayuran segar hingga bumbu dapur yang bisa mengisi kebutuhan kamu selama di rumah aja.
Berita Terkait
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
3 Rekomendasi Hampers Lebaran di Jogja untuk Berbagi Kebahagiaan
-
Rayakan Hari Perempuan Internasional, IWD Jogja Gelar Baca Bareng Karya Perempuan!
-
Jelang Arus Mudik, Jalan Tol Jogja-Solo Dipastikan Aman Dilalui
-
Vanessa Zee Menghidupkan 'Sesuatu di Jogja' dengan Gaya Berbeda
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB